Its Family Time! Petualangan Seru Menunggu, Nunggu Buka Puasa Bareng Doraemon The Movie Dijamin Fun!

Jum'at, 21 Maret 2025 - 15:20 WIB
loading...
Its Family Time! Petualangan...
Siapa bilang nunggu buka puasa itu lama? Yuk, ngabuburit bareng Doraemon dan Nobita di GTV! Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Siapa bilang nunggu buka puasa itu lama? Yuk, ngabuburit bareng Doraemon dan Nobita di GTV ! Setiap sore pukul 16.00 WIB, dua film spesial "Doraemon The Movie" siap nemenin kamu, dijamin bikin waktu berlalu tanpa terasa!

Jumat, 21 Maret, langsung gas ke luar angkasa bareng "Nobita dan Pasukan Pelindung Galaksi"! Nobita dan gengnya bergabung dengan pasukan luar angkasa buat melawan ancaman jahat. Setelah itu, lanjut dengan "Nobita dan Pulau Keajaiban: Petualangan Para Hewan", di mana mereka menemukan pulau misterius yang dihuni hewan-hewan legendaris!

Libur sekolah! Sabtu, 22 Maret, waktunya Nobita belajar sihir di "Petualangan Nobita di Negeri Sihir"! Nobita dan Doraemon harus menghadapi penyihir jahat yang ingin menguasai dunia sihir. Lanjut ke "Nobita dan Tiga Pendekar Fantasi", di mana Nobita dan teman-temannya berubah jadi pendekar yang harus menyelamatkan kerajaan dari kekacauan.

Minggu, 23 Maret, Nobita terbang ke "Petualangan Nobita di Negeri Awan"! Bayangin serunya hidup di atas awan bareng makhluk langit yang penuh misteri. Setelah itu, siap-siap seru-seruan di "Nobita dan Kerajaan Burung", di mana Nobita harus menyelamatkan istana para burung dari ancaman besar.



Kemudian, Senin, 24 Maret, kita bakal menyelam ke dunia bawah laut di "Pertarungan Nobita Bersama Duyung Penguasa Laut"! Di mana Nobita bertemu putri duyung dan harus bantu menyelamatkan dunia mereka. Petualangan seru akan lanjut ke "Nobita dan Dinosaurus", di mana Nobita menemukan telur dinosaurus dan harus melindungi sahabat barunya dari bahaya, kira-kira berhasil tidak ya?

Selasa, 25 Maret, petualangan penuh adrenalin menanti di "Petualangan Nobita di Negeri Angin"! Di sini Nobita harus memulihkan keseimbangan dunia angin yang lagi kacau. Masih belum cukup? "Nobita Tersesat di Luar Angkasa" bakal bawa kamu ke petualangan luar angkasa yang penuh tantangan!

Rabu, 26 Maret, Nobita berkenalan dengan manusia tumbuhan yang berjuang melindungi hutan mereka di "Kisah Nobita dan Manusia Negeri Hijau". Petualangan makin seru bareng "Nobita Robot Kingdom", di mana Nobita harus menghadapi raja robot jahat dan menyelamatkan dunia robot!

Lanjut pada Kamis, 27 Maret, Nobita mengalami kejadian ajaib di "Pertarungan Nobita di Negeri Wan-Yan"! Nobita berubah jadi manusia kucing dan harus bertahan hidup di negeri unik ini. Lanjut ke tantangan berikutnya di "Nobita dan Labirin Kaleng", di mana Nobita harus menaklukkan labirin penuh jebakan dan teka-teki.



Dan jumat, 28 Maret, kita tutup minggu ini dengan petualangan epik di "Nobita Legenda Raja Matahari"! Nobita terlempar ke masa lalu dan bertemu pangeran yang mirip dengannya. Ini seru banget, karena mereka harus melindungi kerajaan dari ancaman jahat!

Jangan sampai ketinggalan "Doraemon The Movie", setiap hari pukul 16.00 WIB di GTV! Scan ulang juga kanal digital GTV sesuai kotamu, kalau ada kendala? Tenang, langsung hubungi layanan solusi TV digital di 0856-9003-900 (Senin-Jumat, 09.00-18.00 WIB, chat only).
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Its Family Time! Ramadan...
Its Family Time! Ramadan Makin Ceria, Bareng Episode Seru Spongebob Squarepants di GTV!
DMD Panggung Rezeki...
DMD Panggung Rezeki – The Power of Mister Glowing Bikin Peserta Tampil Eye-Catching!
Gak Berhenti, Irfan...
Gak Berhenti, Irfan Hakim Bagi-bagi THR Setiap Hari di MNCTV!
Its Family Time! Ramadan...
Its Family Time! Ramadan Makin Berwarna, Yuk Ajak Si Kecil Belajar Puasa Bareng Cocomelon GTV!
Its Family Time! Ngabuburit...
It's Family Time! Ngabuburit Ditemani Obrolan Seru dan Kisah Inspiratif di Ramadan Sama Artis GTV!
Its Family Time! Gak...
Its Family Time! Gak Perlu Scroll Berjam-jam Semua Tren Viral Ada di Kisah Viral Specta GTV!
Kiko Season 4 Eps. IIQ-Z...
Kiko Season 4 Eps. IIQ-Z - Minggu, 23 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi di RCTI - Petualangan Baru Kota Asri Masa Depan
Detective Titus Eps...
Detective Titus Eps The Masked Villain - Minggu 23 Maret 2025 Jam 07.30 WIB di RCTI
Its Family Time! Nggak...
Its Family Time! Nggak akan Ngantuk kalau Sahurnya Bareng Film-film Blockbuster di GTV!
Rekomendasi
Timnas Indonesia vs...
Timnas Indonesia vs Bahrain: Antara Catenaccio Ala Alex Pastoor dan Debut Emil Audero
Israel akan Caplok Sebagian...
Israel akan Caplok Sebagian Wilayah Gaza hingga Tawanan Dibebaskan
Houthi Gelar Serangan...
Houthi Gelar Serangan Ketiga di Bandara Ben Gurion Israel dalam 48 Jam
Berita Terkini
Anak Muda Korea Selatan...
Anak Muda Korea Selatan Semakin Takut Menikah dan Melahirkan
24 menit yang lalu
Disebut Ahmad Dhani...
Disebut Ahmad Dhani Nyolong Lagu Dewa 19, Judika Tegaskan Bukan Maling
1 jam yang lalu
Ahmad Dhani Sebut Ariel...
Ahmad Dhani Sebut Ariel NOAH Salah Pergaulan, Sindir Kebijakan Lagu Tanpa Izin
2 jam yang lalu
Ahmad Dhani Sentil Ariel...
Ahmad Dhani Sentil Ariel NOAH yang Izinkan Semua Orang Nyanyikan Lagunya Tanpa Izin: Sok Kaya!
3 jam yang lalu
Pangeran William Menyelamatkan...
Pangeran William Menyelamatkan Nyawa Harry dan Meghan Markle di AS
4 jam yang lalu
5 Trik Mengolah Daging...
5 Trik Mengolah Daging Sapi Empuk Anti Alot, Nomor 1 Gak Perlu Dicuci
5 jam yang lalu
Infografis
Waktu Paling Tepat untuk...
Waktu Paling Tepat untuk Minum Kopi saat Puasa Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved