Gigi Hadid Sudah Lahiran, Zayn Malik Susah Berkata-kata

Kamis, 24 September 2020 - 13:46 WIB
loading...
Gigi Hadid Sudah Lahiran,...
Gigi Hadid melahirkan anak pertamanya bersama Zayn Malik pada akhir September 2020. Foto/Getty Images
A A A
NEW YORK CITY - Akhirnya, bayi perempuan Gigi Hadid dan Zayn Malik lahir dengan selamat. Mereka pun menyambut sukacita buah hatinya.

Tak sabar untuk mengumumkannya kepada publik, Gigi dan Zayn pun langsung mengunggah berita kelahiran ini di akun media sosial masing-masing.

Tak jelas betul kapan tepatnya waktu kelahiran bayi tersebut, tapi postingan yang diunggah keduanya tertera pada Rabu (23/9) malam waktu setempat atau Kamis (24/9) pagi waktu Indonesia.

Mengunggah postingan-nya dalam waktu yang bersamaan, Zayn menulis cukup panjang di akun Twitter dan Instagram-nya, sementara Gigi hanya mem-posting di akun Instagram-nya. ( )

"Bayi perempuan kami sudah lahir, sehat dan cantik. Mencoba menulis perasaan saya saat ini adalah hal yang mustahil. Cinta yang saya rasakan untuk makhluk mungil ini sulit untuk saya ungkapkan. Sebuah kehormatan untuk mengenalnya, bangga menyebutnya sebagai milik saya, dan bersyukur atas kehidupan yang akan kami jalani bersama," tulis Zayn.

Gigi Hadid Sudah Lahiran, Zayn Malik Susah Berkata-kata

Foto: Instagram @zayn

Sementara Gigi Hadid mengeluarkan pernyataan singkat, tapi mendalam.

"Bayi kami telah hadir ke dunia pada akhir minggu ini dan dia sudah mengubah dunia kami. benar-benar penuh cinta," tulisnya.

Gigi Hadid Sudah Lahiran, Zayn Malik Susah Berkata-kata

Foto: Instagram @gigihadid

Berita bahagia ini muncul setelah seminggu sebelumnya, ayah Gigi, Mohamed Hadid, mengunggah sebuah puisi untuk cucunya. ( )
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Havaianas Gandeng Gigi...
Havaianas Gandeng Gigi Hadid, Flip-Flop Siap Jadi Tren Fashion Global
Potret Member One Direction...
Potret Member One Direction Berduka di Pemakaman Liam Payne
Spill Isi Tas, Zayn...
Spill Isi Tas, Zayn Malik Bawa Minum Obat Mujarab untuk Pita Suara
Gigi dan Bella Hadid...
Gigi dan Bella Hadid Donasi Rp16 Miliar untuk Anak-anak di Palestina
Kenalkan Album Baru,...
Kenalkan Album Baru, Zayn Malik Bikin Heboh Penggemar K-Pop
Makin Terbuka soal Hubungan,...
Makin Terbuka soal Hubungan, Bradley Cooper dan Gigi Hadid Ciuman di Konser Taylor Swift
Zayn Malik Ngaku Tak...
Zayn Malik Ngaku Tak Nikmati Momen saat Gabung dengan One Direction
Anwar Hadid Merasa Kembali...
Anwar Hadid Merasa Kembali pada Tuhan usai Umrah, Bella dan Gigi Hadid Beri Dukungan
10 Artis Hollywood yang...
10 Artis Hollywood yang Merayakan Ramadan, Nomor 5 Rajin Baca Al Quran
Rekomendasi
Kejati Sultra Tetapkan...
Kejati Sultra Tetapkan Kepala KUPP Kolaka dan 3 Direktur Perusahaan Tambang Nikel Tersangka Korupsi
6 Cara Iran Menang Perang...
6 Cara Iran Menang Perang Lawan AS dan Israel, Mungkinkah Tercapai dalam 5 Tahap?
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
Berita Terkini
Usia Muda, Karya Mendunia:...
Usia Muda, Karya Mendunia: Brand Fesyen Ini Buktikan Perempuan Bisa Berdaya dan Memberdayakan
28 menit yang lalu
Thariq Halilintar Jelang...
Thariq Halilintar Jelang Kelahiran Anak Pertamanya: Lagi Belajar Jadi Ayah yang Baik
41 menit yang lalu
5 Cara Ampuh Mengatasi...
5 Cara Ampuh Mengatasi Radang Amandel Tanpa Operasi, Aman dan Alami
1 jam yang lalu
Pemkab Minahasa Utara...
Pemkab Minahasa Utara Gencarkan Langkah Pencegahan DBD demi Lindungi Warga
2 jam yang lalu
4 Potret Renata Kusmanto,...
4 Potret Renata Kusmanto, Istri Fachri Albar yang Jadi Sorotan Netizen
3 jam yang lalu
Tren Makanan Manis Meningkat,...
Tren Makanan Manis Meningkat, Yuk Cegah Obesitas dengan 5 Tips Sederhana Ini
4 jam yang lalu
Infografis
2 Alasan Hamas Sudah...
2 Alasan Hamas Sudah Memiliki Kendali Penuh di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved