7 Hidden Gems di Pulau Jawa Ini Cocok untuk Staycation

Minggu, 28 Februari 2021 - 10:15 WIB
loading...
7 Hidden Gems di Pulau...
Staycation di sejumlah hidden gems bisa menjadi pilihan untuk melepas penat dengan waktu liburan yang cukup singkat. Foto/Dok Okezone
A A A
JAKARTA - Beberapa hidden gems yang tersebar di Pulau Jawa bisa menjadi pertimbangan untuk yang Anda yang ingin melakukan staycation . Apa saja?

Pemerintah belum lama ini mengumumkan pemangkasan jumlah hari cuti bersama tahun 2021 dari tujuh menjadi dua hari. Pertimbangan dan keputusan ini berkaitan dengan fakta terkait angka kasus COVID-19 di Indonesia.



Waktu liburan yang semakin singkat ini tentu mengubah rencana perjalanan yang mungkin sudah Anda atur. Namun, jangan khawatir. Anda masih bisa melakukan liburan dengan staycation di dekat tempat tinggal. Staycation bisa menjadi pilihan untuk melepas penat dengan waktu liburan yang cukup singkat. Liburan ini juga relatif aman karena Anda hanya perlu tinggal di suatu akomodasi yang aman dan nyaman dengan suasana yang berbeda dari rumah.

Ada banyak hidden gems di kota Anda yang dapat dikunjungi. Berikut beberapa hidden gems yang tersebar di Pulau Jawa yang bisa menjadi pertimbangan untuk staycation.

1. Taman Wisata Mangrove, Jakarta Utara

7 Hidden Gems di Pulau Jawa Ini Cocok untuk Staycation


Meski tinggal di Jakarta yang padat penduduknya dan merupakan kota yang sangat sibuk, Anda masih bisa menikmati keindahan alam hutan Mangrove. Salah satunya adalah Taman Wisata Mangrove yang terletak di Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara. Selain berelaksasi, Anda juga bisa belajar tentang hutan mangrove di sini. Ditawarkan juga berbagai macam penginapan yang sangat nyaman dengan pemandangan hutan dan suasananya yang rindang.

2. Pasir Putih, Jakarta Utara

7 Hidden Gems di Pulau Jawa Ini Cocok untuk Staycation
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Petualangan Seru Wisata...
Petualangan Seru Wisata Kereta di Pegunungan Alpen Swiss, Cuma Rp600 Ribuan!
6 Hotel Keluarga Untuk...
6 Hotel Keluarga Untuk Staycation di Bali
Dwidayatour Carnival...
Dwidayatour Carnival 2025 Kembali Digelar di Jakarta dan Medan, Hadirkan Promo Wisata Menarik
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
Nikmati Hari Cerah di...
Nikmati Hari Cerah di Antalya, Kota dengan Pantai Bersertifikat Bendera Biru Terbanyak
DiscoveRun, Kolaborasi...
DiscoveRun, Kolaborasi Hobi Lari dan Kepedulian terhadap Pariwisata Berkelanjutan
JungleSea Resmi Dibuka,...
JungleSea Resmi Dibuka, Theme Park Pertama di Lampung dengan Konsep Pantai
Eksplorazi GTV, Jelajahi...
Eksplorazi GTV, Jelajahi Wisata Lokal Anti-Mainstream Bareng Abed Ansel Mulai 21 April 2025
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Cek Rekomendasi Destinasi Seru ala Gen-Z di Eksplorazi GTV!
Rekomendasi
Putin Umumkan Gencatan...
Putin Umumkan Gencatan Senjata 3 Hari untuk Perayaan Kemenangan Perang Dunia II
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
AFI Minta Pemerintah...
AFI Minta Pemerintah Perkuat Produk Lokal dan Pengawasan Barang Impor
Berita Terkini
Wakil Wali Kota Bandung:...
Wakil Wali Kota Bandung: Gober Parijs Van Java Tampilkan Perjuangan Hidup dengan Sentuhan Keceriaan
37 menit yang lalu
Wakil Wali Kota Bandung...
Wakil Wali Kota Bandung Apresiasi Gober Parijs Van Java Perkenalkan Sektor Pariwisata
1 jam yang lalu
Wakil Wali Kota Bandung...
Wakil Wali Kota Bandung Meriahkan Gala Premier Sinetron Gober Parijs Van Java
1 jam yang lalu
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
2 jam yang lalu
Kronologi Yuke Dewa...
Kronologi Yuke Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil di Tasikmalaya, Beri Bantuan Rp10 Juta
3 jam yang lalu
Dukung Tumbuh Kembang...
Dukung Tumbuh Kembang Anak, LACTOGROW Gelar PLAYWORLD di 5 Kota Besar
3 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved