Ditanya Anak Kecil soal Keberadaan Mendiang Jonghyun, Jawaban Minho SHINee Bikin Peggemar Haru

Kamis, 04 Maret 2021 - 23:40 WIB
loading...
Ditanya Anak Kecil soal...
Minho SHINEee. Foto/Soompi
A A A
SEOUL - Baru-baru ini Minho SHINee membuat penggemar terharu dengan caranya menjelaskan ketidakhadiran Jonghyun pada seorang anak kecil dalam sebuah acara. SHINee kala itu muncul dalam video ODG STUDIO dan membicarakan perjalanan karier mereka di depan anak-anak.

Onew, Key, Minho, dan Taemin masing-masing duduk bersama anak-anak. Mereka menonton pertunjukan yang berbeda dan mendengarkan berbagai lagu SHINee.

Laman Allkpop pada Kamis (4/3) melaporkan, semua anak terkesan dengan penampilan SHINee. Saat menonton pertunjukan, seorang anak bertanya kepada Minho mengapa salah satu anggotanya tidak ada. Setelah menonton penampilan SHINee dengan lima anggota, gadis muda itu segera menyadari bahwa penampilan mereka setelah 2017 hanya melibatkan empat anggota.



"Oh, ada satu orang yang hilang?" tanya gadis kecil tersebut.

"Ya, satu orang hilang," jawab Minho.

"Siapa? Mengapa? Keluar dari grup?" tanya gadis itu lagi.

Minho kemudian dengan tenang dan hati-hati memperkenalkan Jonghyun. "Dia Paman Jonghyun ... um..dia tidak sehat .. jadi ...," jelas Minho.

"Oh, kalau begitu dia bukan Paman yang buruk," timpal gadis tersebut.

"Iya, dia bukan Paman yang buruk, dia Paman yang baik," sahut Minho.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Stray Kids Diduga Dapat...
Stray Kids Diduga Dapat Perlakuan Rasis dari Paparazi di Met Gala 2024, Netizen Geram
Bobby dan Chanwoo iKON...
Bobby dan Chanwoo iKON Siap Jalani Wajib Militer pada Mei 2024
Lisa BLACKPINK Pamer...
Lisa BLACKPINK Pamer Foto Bareng Taylor Swift, Bikin Gemas!
10 Artis Hollywood Meninggal...
10 Artis Hollywood Meninggal di Usia 27 Tahun, Kurt Cobain Bunuh Diri dengan Senapan
3 Idol K-Pop Akan Tampil...
3 Idol K-Pop Akan Tampil di Coachella 2024, Boyband Ini Jadi yang Pertama
Tanpa Jinhwan, iKonic...
Tanpa Jinhwan, iKonic Tetap Terhibur dengan Penampilan iKon
Trio Finalis The Indonesian...
Trio Finalis The Indonesian Next Big Star Jadi Pembuka 2023 iKon World Tour: Take Off
Comeback, Taemin SHINee...
Comeback, Taemin SHINee Diduga Jiplak Album V BTS
Tampil di Indonesian...
Tampil di Indonesian Television Awards 2023, RIIZE Sukses Bikin Studio RCTI+ Bergemuruh
Rekomendasi
Satu Korban Jiwa Akibat...
Satu Korban Jiwa Akibat Longsor, Wisata Gunung Arjuno Ditutup Sementara
Arus Balik di Cipali-Palikanci...
Arus Balik di Cipali-Palikanci dan Pantura Cirebon Ramai Lancar
Arus Balik Lebaran di...
Arus Balik Lebaran di Lingkar Barat Nagreg Macet Mengular hingga 5 Kilometer
Berita Terkini
Jenazah Ray Sahetapy...
Jenazah Ray Sahetapy Dimakamkan Hari Ini di TPU Tanah Kusir
27 menit yang lalu
Justin Bieber Disebut...
Justin Bieber Disebut Tidak Waras, Video Terbarunya Buat Penggemar Cemas
1 jam yang lalu
Pangeran Harry Menyesal...
Pangeran Harry Menyesal Meninggalkan Keluarga Kerajaan demi Meghan Markle
2 jam yang lalu
Melinda Kenang Momen...
Melinda Kenang Momen Menegangkan saat Mengungkap Ingin Bercerai dari Bill Gates
3 jam yang lalu
Bunda Corla Sebut Ruben...
Bunda Corla Sebut Ruben Onsu seperti Bayi Baru Lahir setelah Mualaf: Suci Tanpa Dosa
3 jam yang lalu
Dewi Yull Bagikan Jadwal...
Dewi Yull Bagikan Jadwal Pemakaman Jenazah Ray Sahetapy
10 jam yang lalu
Infografis
Respons Rusia soal Trump...
Respons Rusia soal Trump Telepon Putin untuk Akhiri Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved