Beef Gyudon Sambal Matah, Resep Mudah dan Istimewa untuk Sahur

Kamis, 15 April 2021 - 12:25 WIB
loading...
Beef Gyudon Sambal Matah,...
Hidangan yang enak tapi sederhana, bahan-bahannya pun dapat ditemukan dengan mudah. / Foto: ist
A A A
JAKARTA - Ketika sahur, tentu kita ingin membuat hidangan yang mudah dan praktis. Kali ini, ada rekomendasi hidangan yang pas banget untuk sahur dari top 3 finalis MasterChef Indonesia Season 6 Ade Koerniawan .

Baca juga: Dijadikan Hidangan Berbuka, Timun Suri Bisa Tingkatkan Imunitas

Menu yang dimaksud adalah Beef Gyudon Sambal Matah. Hidangan yang enak tapi sederhana, bahan-bahannya pun dapat ditemukan dengan mudah.

Ade menunjukkan cara pembuatannya lengkap dari membuat sambal matah sampai mengolah beef slice atau short plate. Ade memasak gyudon khas Jepang yang dipadukan dengan sambal matah khas Bali yang memiliki rasa yang kuat.

Berikut bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat Beef Gyudon Sambal Matah ala Chef Ade Koerniawan:

Bahan untuk beef:
- 500 gr beef short plate
- 1 siung bawang putih cincang
- 3 sdm kecap asin jepang
- 2 sdm gula
- 1 sdt kaldu jamur / dashi powder
- 1/4 sdt garam
- Sejumput merica bubuk
- 1 batang daun bawang

Bahan untuk sambal matah:
- 5 siung bawang merah besar
- 1 siung bawang putih
- 6 bh cabai rawit
- 1 batang serai
- 5 lbr daun jeruk
- Parutan kulit jeruk nipis secukupnya
- 1 sdt terasi
- 10 sdm minyak kelapa
- Air perasan jeruk nipis secukupnya

Baca juga: Menjawab Soal Matematika dan Logika Bukanlah Perkara Sulit, Begini Caranya

Sebelum langsung bikin, yuk tonton dulu tutorial lengkapnya di YouTube channel Ade Koerniawan.

(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Resep Minuman Penurun...
Resep Minuman Penurun Kolesterol, Solusi Sehat usai Santap Makanan Lebaran Berlemak
Resep Tumis Makaroni,...
Resep Tumis Makaroni, Menu Praktis yang Jadi Pilihan Buka Puasa
Resep Praktis Menu Sahur,...
Resep Praktis Menu Sahur, Tahu Tempe Telur Masak Legit
3 Menu Lengkap untuk...
3 Menu Lengkap untuk Sajian Keluarga yang Praktis, Untung Ada Rudy: Semua Bisa Makan Enak!
Tom Yum Seafood ala...
Tom Yum Seafood ala Yulita Intan: Resep Segar yang Wajib Dicoba!
Sambal Daging ala Yulita...
Sambal Daging ala Yulita Intan: Resep Sederhana yang Penuh Rasa!
Ayam Goreng Kremes Cabe...
Ayam Goreng Kremes Cabe Ijo: Lezat dan Renyah ala Mama Yulita Intan
Lasagna ala Mama Yulita...
Lasagna ala Mama Yulita Intan: Resep Lezat yang Mudah Dibuat di Rumah
Resep Sapo Tahu Udang...
Resep Sapo Tahu Udang ala Mama Yulita Intan, Lezat dan Mudah Dibuat di Rumah
Rekomendasi
Turun Tipis, Harga Emas...
Turun Tipis, Harga Emas Hari Ini Bertahan di Rp1,9 Jutaan
2 Pati TNI Angkatan...
2 Pati TNI Angkatan Udara Pensiun, Nomor 1 Jebolan AAU 1988
RUU Penyiaran Dibahas:...
RUU Penyiaran Dibahas: Kadin Fasilitasi Dialog Multi-Pihak
Berita Terkini
Rencana Penobatan Pangeran...
Rencana Penobatan Pangeran William-Kate Middleton Terungkap, Lebih Modern dan Sederhana
55 menit yang lalu
Aktor Jepang Mizuki...
Aktor Jepang Mizuki Itagaki Ditemukan Meninggal setelah Hilang sejak Awal Tahun
1 jam yang lalu
Idap Kanker, Raja Charles...
Idap Kanker, Raja Charles III Berharap Panjang Umur
2 jam yang lalu
Jawaban Menohok Ratu...
Jawaban Menohok Ratu Camilla soal Raja Charles III Turun Takhta: Mimpi!
3 jam yang lalu
Bantah Selingkuh, Paula...
Bantah Selingkuh, Paula Verhoeven Siap Pertanggungjawabkan Ucapannya hingga ke Akhirat
4 jam yang lalu
Pangeran William Kemungkinan...
Pangeran William Kemungkinan Besar Jadi Raja Lebih Cepat, Transisi Kekuasaan Sudah Disiapkan
5 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved