Kapten Vincent Akui Punya 50 Video Perselingkuhan sang Istri dengan Brondong

Rabu, 28 April 2021 - 09:00 WIB
loading...
Kapten Vincent Akui...
Kapten Vincent Akui Punya 50 Video Perselingkuhan sang Istri. Foto/Instagram.
A A A
JAKARTA - Kapten Vincent Raditya mengaku memiliki 50 video perselingkuhan istrinya, Novita Condro . Hal itu diungkapkan pilot sekaligus YouTuber tersebut lewat postingan di Instagram Story.

Bukan hanya perselingkuhan biasa, Vincent menyebut bahwa istrinya sudah sampai mendatangi kamar hotel bersama pria tersebut.

"Liat coraknya, ohh iya ini tu baru 1 video dari 50 video yang gw punya.. Dan gw punya yg sampe kamar hehehe.. Makanya ga usah bahas lie lie ya," tulis Vincent dikutip Selasa (28/4).



Tak berhenti sampai disitu, Vincent juga sempat membeberkan bahwa Novita sempat menyambangi tiga hotel bersama kekasihnya. Peristiwa tersebut bahkan disebut telah terjadi sejak awal 2021.

"Apapun pembelaan u tidak membenarkan perlakuanmu yang kau lakukan pada tanggal 7 Jan di hotel M***** Pik atas nama km, 29 jan di hotel the w**** atas nama km jg, dan jg 7 feb di bogor jg..," tulis Vincent lagi.

Selain itu, secara blakblakan ia menyebut jika Novita selingkuh dengan seorang temannya yang usianya jauh lebih muda darinya alias brondong.



"Hati2 ya foto bertiga. Kadang bisa teman makan teman lho. Hehehe menurut u playboy cap kapak ini akan nikahin u ya?? Ini kan pemakan janda, anak single ohh iya lupa ya.. Istri orang juga. U kena manisnya doank," tulis Vincent.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2667 seconds (0.1#10.140)