85% Wanita Multiperan Baperan karena Merasa Tak Berdaya, Ini Cara Mengatasinya

Selasa, 12 Oktober 2021 - 15:58 WIB
loading...
A A A


Dikatakan Diina lagi, upaya untuk menjadi wanita tangguh juga mesti diikuti dengan satu prinsip bahwa segala sesuatu tidak ada yang instan. Semua harus melalui proses secara bertahap.

Beberapa langkah yang dapat dilakukan para wanita untuk menjadi lebih baik yaitu kenali, pahami, dan hargai diri sendiri.

"Kita mesti mengenali diri dulu, kenal betul apa kekuatan dan kelemahan yang kita punya. Ini jadi dasar. Kita tak akan tangguh jika tidak kenal diri sendiri," kata Diina.

“Ketika kita tahu kekuatan kita apa, kelemahan kita apa, akhirnya kita tahu, jadi mudah memahami diri sendiri. Seperti kita memahami suami, pahami anak, temen. Oh saya lagi capek, saya lagi butuh ini, kita paham dulu dengan apa yang diinginkan diri sendiri," lanjutnya.

Setelah itu, temukan kekuatan dan tentukan tujuan kita. “Mau mencapai tujuan, tapi kita nggak tahu apa tujuan kita. Sebagai ibu tujuan kita apa? Sebagai istri tujuan kita apa? Di sinilah pentingnya mengelola emosi dan kendalikan diri," terang Diina.



Menurut Diina, kita harus tahu cara mengelola emosi, kemudian terampil dalam bersosialisasi.

"Ini sangat berpengaruh terhadap peran-peran kita sebagai perempuan. Termasuk bagaimana bersosialisasi dengan suami, atau cara berhubungan dengan orang lain,” pungkas Diina.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Selebgram Veve Menginspirasi...
Selebgram Veve Menginspirasi Wanita lewat Gaya Hidup dan Cara Mendidik Anak
Inovasi Laundry Terbaru...
Inovasi Laundry Terbaru Bantu Kaum Urban yang Sibuk
5 Artis Korea Berubah...
5 Artis Korea Berubah Jelek Demi Peran, Son Ye Jin Jadi Tua Banget
Tantangan Pasutri Menjaga...
Tantangan Pasutri Menjaga Keharmonisan Hubungan dan Membentuk Watak Baik Anak
Professional Women’s...
Professional Women’s Week, Angkat Kiprah Wanita dalam Dunia Usaha dengan Predikat Multiperannya
Saatnya Kaum Perempuan...
Saatnya Kaum Perempuan Sadar dan Mampu Tentukan Pilihan
Satu-satunya dari Indonesia,...
Satu-satunya dari Indonesia, RK Jadi Juri Program Urban Planning Terbaik Dunia
20 Ucapan Hari Ibu 2022...
20 Ucapan Hari Ibu 2022 yang Menginspirasi
3 Wanita Pemilik Brevet...
3 Wanita Pemilik Brevet Hiu Kencana, Terakhir Perempuan Tionghoa Pertama yang Menjadi Menteri
Rekomendasi
Benarkah Makam Nabi...
Benarkah Makam Nabi Zulkifli Ada di Balik Reruntuhan Tembok Besar China? Bagaimana Sosok Utusan Allah Ini?
Mayjen TNI Djon Afriandi...
Mayjen TNI Djon Afriandi Pimpin Sertijab Dangrup 1 dan 2 hingga Dansat 81 Kopassus
Maknai Hari Kartini,...
Maknai Hari Kartini, Kowani Komitmen Wujudkan Perempuan Indonesia Mandiri
Berita Terkini
Dikabarkan Cerai dengan...
Dikabarkan Cerai dengan Barack Obama, Michelle Pamer Cincin Kawin
3 menit yang lalu
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
43 menit yang lalu
Raja Charles III dan...
Raja Charles III dan Pangeran Harry Tidak Bicara selama Berbulan-bulan
1 jam yang lalu
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Donna Agnesia dan Darius Sinathrya Sampaikan Duka Mendalam
2 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal,...
Paus Fransiskus Meninggal, Raja Charles III dan Ratu Camilla Patah Hati
2 jam yang lalu
3 Tempat Beli Kebaya...
3 Tempat Beli Kebaya Anggun dan Memukau di Jakarta, Nomor 1 Mall Paling Ikonik
5 jam yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved