Obat Nyeri Sendi yang Bisa Dibeli di Apotek, Ini Daftarnya

Senin, 25 Oktober 2021 - 11:32 WIB
loading...
A A A
2. Acetaminophen

Jika Anda mengalami nyeri sendi yang ringan tanpa disertai pembengkakan, acetaminophen adalah obat yang efektif. Obat nyeri sendi ini juga bisa dibeli di apotek.

Namun, Anda harus berhati-hati. Pasalnya, acetaminophen yang dikonsumsi dengan dosis tinggi dalam jangka waktu lama dapat menyebabkan kerusakan hati.



Obat Opioid

Jika Anda mengalami nyeri sendi yang parah sehingga obat golongan NSAID dan Cox-2 (celecoxib) tidak cukup efektif, dokter mungkin akan meresepkan obat opioid yang lebih kuat.

Berbeda dengan sebelumnya, obat nyeri sendi ini bisa Anda beli di apotek dengan menggunakan resep dokter. Pasalnya, obat ini dapat menyebabkan penurunan kesadaran serta kecanduan. Oleh karena itu, obat ini harus digunakan dalam pengawasan dokter.

Obat Topikal

Obat topikal digunakan untuk pemakaian luar dengan cara dioleskan langsung pada permukaan kulit. Beberapa obat salep nyeri sendi yang dijual bebas dan bisa dibeli di apotek adalah natrium diklofenak, capsaicin, salisilat, lidocaine, dan menthol.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Obat Alami untuk Mengatasi...
7 Obat Alami untuk Mengatasi Asam Lambung di Pagi Hari, Aman Tanpa Efek Samping
Balita di Surabaya Dicekoki...
Balita di Surabaya Dicekoki Obat Keras selama Setahun oleh Babysitter, Begini Kondisinya
Apakah HIV/AIDS Bisa...
Apakah HIV/AIDS Bisa Diatasi dengan Obat Tradisional?
Waspadai Efek Antidepresan,...
Waspadai Efek Antidepresan, Obat yang Dikonsumsi Edward Akbar hingga Bikin Emosi Tak Stabil
Oxyvit Kidz Herbal Alami...
Oxyvit Kidz Herbal Alami untuk Lindungi Imun Anak di Cuaca Ekstrem
5 Obat Asam Urat di...
5 Obat Asam Urat di Tumit yang Cepat Menghilangkan Nyeri
BPOM Apresiasi Produsen...
BPOM Apresiasi Produsen OBA sebagai Edukator Kemandirian Farmasi, Saatnya OMAI Fitofarmaka Masuk JKN
Bahaya Minum Obat dengan...
Bahaya Minum Obat dengan Teh, Ini Efek Samping yang Mengintai
Cara Mengatasi Diare...
Cara Mengatasi Diare saat Hamil, Jangan Asal Minum Obat
Rekomendasi
Evaluasi Kebijakan Bukan...
Evaluasi Kebijakan Bukan Keniscayaan?
Mahfud MD Ungkap Rakyat...
Mahfud MD Ungkap Rakyat Dukung Kejagung Bongkar Mafia Peradilan
Tersangka Pembakar Mobil...
Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Depok Bertambah Jadi 5 Orang
Berita Terkini
Black Panther 3 Ditunda,...
Black Panther 3 Ditunda, Ryan Coogler Pilih Garap Film Lain Lebih Dulu
3 menit yang lalu
5 Gejala Batu Ginjal...
5 Gejala Batu Ginjal yang Terlihat saat Buang Air Kecil
43 menit yang lalu
Jenazah Ricky Siahaan...
Jenazah Ricky Siahaan Diautopsi di Jepang, Diperkirakan Tiba Hari Jumat
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 117: Misi Mulia Lingga & Perkembangan Kandungan Arini
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 214: Tantangan Biru Jelang Pelantikannya Jadi CEO
2 jam yang lalu
Dian Sastro Ajak Perempuan...
Dian Sastro Ajak Perempuan Indonesia Terus Berdaya dan Berkarya di Hari Kartini
2 jam yang lalu
Infografis
Ini 3 Negara Musuh AS...
Ini 3 Negara Musuh AS yang Tidak Terkena Tarif Impor Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved