9 Cara Sederhana Menurunkan Kolesterol Jahat, Nomor 3 Paling Ampuh

Minggu, 19 Desember 2021 - 06:05 WIB
loading...
9 Cara Sederhana Menurunkan...
Anda dapat menurunkan kolesterol jahat dan mengurangi risiko penyakit jantung dengan beberapa langkah sederhana. Perubahan gaya hidup sehat adalah cara penting. Foto/ist.
A A A
JAKARTA - Anda dapat menurunkan kolesterol jahat dan mengurangi risiko penyakit jantung dengan beberapa langkah sederhana. Perubahan gaya hidup sehat jantung adalah cara penting untuk menurunkan kadar kolesterol dan mencegahnya menjadi semakin buruk.

Profesor kardiologi di Stritch School of Medicine di Universitas Loyola di Chicago Ivan V. Pacold, MD mengatakan bahwa pilihan gaya hidup penting, dan jika perubahan ini tidak muncul secara langsung dalam jumlah kolesterol, dapat menurunkan risiko terkena penyakit jantung.

Berikut cara sederhana menurunkan kolesterol jahat dilansir dari Everyday Health, Minggu (19/12/2021).


1. Kadar Kolesterol

Langkah pertama adalah mengetahui kadar kolesterol. Anda harus mengetahui tiga angka tentang kolesterol dalam darah sehingga dapat mendiskusikannya dengan dokter dan mencapai tujuan yang melindungi kesehatan jantung. Bahkan jika memiliki kadar kolesterol yang baik, Anda dapat membuat pilihan yang sehat untuk mencegah kolesterol tinggi di masa depan

2. Bicara dengan Dokter

Setelah mengetahui kadar kolesterol, saatnya untuk berbicara dengan dokter. Meskipun mengubah gaya hidup untuk memasukkan diet jantung sehat dan banyak olahraga biasanya merupakan langkah pertama untuk menurunkan kolesterol, beberapa jenis masalah kolesterol seperti hiperkolesterolemia familial memerlukan pengobatan segera.

3. Olahraga

Olahraga memiliki efek yang lebih besar dalam meningkatkan kolesterol baik yang melindungi dari penyakit jantung, daripada menurunkan kolesterol jahat. Olahraga teratur memperkuat jantung dan melindungi dari penyakit jantung. Jika Anda bukan penggemar berat olahraga dan tidak dalam kondisi prima, bisa berjalan kaki 30 menit dengan kecepatan sedang setiap hari.

4. Makan Makanan Sehat
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3719 seconds (0.1#10.140)