5 Tips Diet Artis Korea, yang Terakhir Makan Tahu Turun 17 Kg

Jum'at, 07 Januari 2022 - 16:04 WIB
loading...
5 Tips Diet Artis Korea,...
Para artis Korea umumnya melakukan diet untuk memiliki bentuk tubuh yang ideal. Serangkaian diet yang dijalani ini pun membuat berat badan turun hingga 17 kg. Foto/Soompi
A A A
JAKARTA - Para artis Korea umumnya melakukan diet untuk memiliki bentuk tubuh yang ideal. Serangkaian diet yang dijalani ini pun membuat berat badan mereka turun hingga 17 kg.

Sementara itu, mengingat para artis Korea diharapkan selalau terlihat langsing, maka tak heran jika mereka melakukan diet dengan sungguh-sungguh. Apa saja diet tersebut?

Berikut tips diet ala artis Korea dirangkum dari berbagai sumber pada Jumat (7/1/2022).


1. Kang So Ra

5 Tips Diet Artis Korea, yang Terakhir Makan Tahu Turun 17 Kg


Kang So Ra memiliki tubuh gemuk saat kecil. Berat badan pemeran drama Doctor Stranger ini mencapai lebih dari 72 kg. Berkat diet ketat yang ia jalani, Kang So Ra berhasil mencapai angka 48 kg.

Sebagai menu diet, Kang So Ra mengonsumsi satu apel dan secangkir yogurt untuk sarapan. Kemudian saat makan siang, artis 31 tahun ini memilih semangkuk bubur labu dan sayuran dengan nasi merah. Lanjut pada malam hari, ia hanya mengonsumsi ubi jalar, selada, dan sepotong roti.

2. Suzy

5 Tips Diet Artis Korea, yang Terakhir Makan Tahu Turun 17 Kg


Penyanyi sekaligus artris Suzy rela melakukan diet demi mendapatkan tubuh yang ideal. Bintang drama Korea Start Up ini memilih untuk mengonsumsi ubi jalar, dada ayam, dan susu rendah lemak untuk menu sarapan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ahmad Dhani Sebut Ariel...
Ahmad Dhani Sebut Ariel NOAH Salah Pergaulan, Sindir Kebijakan Lagu Tanpa Izin
Ahmad Dhani Sentil Ariel...
Ahmad Dhani Sentil Ariel NOAH yang Izinkan Semua Orang Nyanyikan Lagunya Tanpa Izin: Sok Kaya!
Dukung Kim Sae Ron,...
Dukung Kim Sae Ron, Kakak Sulli Kecam Penggemar Kim Soo Hyun
Ifan Seventeen Siap...
Ifan Seventeen Siap Mundur sebagai Dirut PFN: Silahkan jika Ada yang Mampu
Agensi Kim Soo Hyun...
Agensi Kim Soo Hyun Batalkan Rencana Kirim Uang Belasungkawa pada Keluarga Kim Sae Ron, Netizen Muak!
Rapper Yella Beezy Ditangkap,...
Rapper Yella Beezy Ditangkap, Sewa Pembunuh Bayaran untuk Membunuh Mo3
Minta Didoakan Dapat...
Minta Didoakan Dapat Jodoh, Verrell Bramasta Ajak Venna Melinda Bertemu Fuji
Angga Yunanda dan Shenina...
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Nikmati Umrah di Akhir Ramadan
Kim Soo Hyun Akhirnya...
Kim Soo Hyun Akhirnya Berani Jumpa Fans di Taiwan, Dikawal 50 Polisi di Tengah Skandal Kim Sae Ron
Rekomendasi
Wamenkop Kunjungi Ponpes...
Wamenkop Kunjungi Ponpes Buya Yahya Cirebon, Dukung Transformasi BMT Al-Bahjah
Malam Minggu Seru Ala...
Malam Minggu Seru Ala Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Jakarta: Dean James Dikerubuti Cewek!
KNPI: Selamatkan Pertamina...
KNPI: Selamatkan Pertamina dari Cengkeraman Mafia Migas!
Berita Terkini
Ahmad Dhani Sebut Ariel...
Ahmad Dhani Sebut Ariel NOAH Salah Pergaulan, Sindir Kebijakan Lagu Tanpa Izin
37 menit yang lalu
Ahmad Dhani Sentil Ariel...
Ahmad Dhani Sentil Ariel NOAH yang Izinkan Semua Orang Nyanyikan Lagunya Tanpa Izin: Sok Kaya!
1 jam yang lalu
Pangeran William Menyelamatkan...
Pangeran William Menyelamatkan Nyawa Harry dan Meghan Markle di AS
2 jam yang lalu
5 Trik Mengolah Daging...
5 Trik Mengolah Daging Sapi Empuk Anti Alot, Nomor 1 Gak Perlu Dicuci
3 jam yang lalu
Gwyneth Paltrow dan...
Gwyneth Paltrow dan Tracy Anderson Ejek Meghan Markle: Selamat Datang di Dapur yang Sebenarnya
4 jam yang lalu
Pangeran William Ancam...
Pangeran William Ancam Harry dan Meghan Markle Tidak Ikut Campur Kehidupannya
6 jam yang lalu
Infografis
5 Tips Membuat Mie Instan...
5 Tips Membuat Mie Instan Menjadi Makanan yang Sehat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved