Atta Halilintar Panik Berat Badan Baby A Turun, Darahnya Diperiksa

Kamis, 24 Februari 2022 - 16:37 WIB
loading...
A A A
"Maaf ya sayang, aku lagi aku lagi," ujar Atta pada Aurel, yang harus "merelakan" putrinya lebih condong mengambil genetik Atta ketimbang dirinya.

"Nggak apa-apa," sahut Aurel, pelan.

"Ambil positifnya. Berarti kalau anaknya sakit, pakai darah aku sayang. Kamu nggak keganggu," kata Atta.

Golongan darah O positif yang sama dengan ayah, menurut dokter anak Aurel, juga bagus buat Baby A karena mengurangi risiko kuning. Mendengar penjelasan dokter ini Ashanty, Krisdayanti, Atta, dan Aurel yang ada di ruangan itu kompak berucap, "Alhamdulillah."
(tsa)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2489 seconds (0.1#10.140)