Vicky Prasetyo Komentari Ibu Kalina Ocktaranny yang Merasa Ditelantarkan: Itu Ungkapan Hati, Bukan Menyerang

Senin, 28 Februari 2022 - 18:38 WIB
loading...
A A A
"Udahlah, kalau sama mama gue ketahuan mungkin agak kurang baik komunikasinya. Tapi, kalau sampai ibu sendiri yang ngelahirin kita ke dunia, sembilan bulan ada di rahimnya, kan nggak bisa dibayar sama uang," tambahnya.

Konferensi pers Een Wardhana telah berlangsung beberapa hari lalu. Een mengatakan, Kalina Ocktaranny sudah tak pernah menghubunginya lagi.

Meski Een berusaha meneleponnya, Kalina tak kunjung menjawab. Di sisi lain, Een justru salut dengan Vicky Prasetyo yang dinilai masih mau memberikan perhatian begitu besar kepadanya.

"Mas Vicky itu dia yang tanggung jawab hidup saya sekarang. Andaikan ada jempol 10, itu buat dia semua kalau terhadap orangtua. Prinsipnya adalah mama adalah mama saya. Tidak ada bekas mertua, tidak ada bekas menantu. Itu prinsip Vicky," beber Een Wardhana dalam konferensi persnya, Jumat (25/2/2022) lalu.
(tsa)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1727 seconds (0.1#10.140)