4 Minuman Tradisional Ini Bantu Tetap Tangguh Hadapi Cuaca Ekstrem

Jum'at, 27 Mei 2022 - 13:12 WIB
loading...
4 Minuman Tradisional...
Sarabba adalah salah satu minuman tradisional yang memiliki khasiat untuk kesehatan. Foto/Shutterstock
A A A
JAKARTA - Indonesia memiliki beragam minuman tradisional yang bermanfaat bagi kesehatan karena mengandung aneka rempah. Setiap daerah memiliki minuman khas masing-masing.

Berikut ini empat minuman tradisional Indonesia yang bisa dikonsumsi untuk menjaga imun tubuh tetap tangguh di tengah cuaca ekstrem .

Baca Juga: 10 Minuman Khas Indonesia Paling Digemari

1. Sarabba

Sarabba adalah minuman tradisional khas Makassar yang terbuat dari campuran jahe, kuning telur, gula aren, santan dan merica bubuk. Minuman ini cocok diminum di malam hari atau cuaca dingin. Sarabba dipercaya memiliki manfaat seperti mengobati influenza, meningkatkan stamina dan kekebalan tubuh.

2. Kopi Kawa

Salah satu racikan kopi khas Nusantara yang unik, karena tidak menggunakan biji kopi, melainkan daun kopi. Tradisi menyeduh Kopi Kawa berasal dari masyarakat di Minangkabau.

3. Lahang

Terbuat dari Nira yang didapat dengan cara menyadap pohon aren, tepatnya bagian bunga jantannya, membuat Lahang memiliki cita rasa yang manis. Meski terdengar sederhana, proses pengolahan minuman tradisional khas Indonesia ini menuntut ketelitian tingkat tinggi.



4. Wedang Uwuh

Kebanyakan minuman tradisional Indonesia terbuat dari olahan beragam rempah-rempah. Salah satu minuman berbahan dasar rempah adalah Wedang Uwuh. Bahan-bahannya yang terbaut dari campuran dedaunan organik dan rempah, membuatnya memiliki cita rasa yang sangat otentik.

(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
8 Khasiat Jamu Beras...
8 Khasiat Jamu Beras Kencur yang Harus Anda Tahu, Salah Satunya Bisa Turunkan Berat Badan
Manfaat Kesehatan Jamu...
Manfaat Kesehatan Jamu Beras Kencur, Diminum IShowSpeed di Yogyakarta
Keunikan Kelapa Bakar...
Keunikan Kelapa Bakar Indonesia Mendunia, Bikin Wisatawan Mancanegara Penasaran Mencoba
5 Minuman Hangat yang...
5 Minuman Hangat yang Nikmat di Musim Hujan, Bisa Menurunkan Berat Badan
10 Minuman Khas Nusantara...
10 Minuman Khas Nusantara Paling Menyehatkan, Nomor 3 Bisa Turunkan Kolesterol
Resep Es Laksamana Mengamuk...
Resep Es Laksamana Mengamuk asal Riau, Menu Dessert Makan Siang Jokowi dengan 3 Bacapres
Gen Z Wajib Tahu! Inilah...
Gen Z Wajib Tahu! Inilah Manfaat Jamu Tradisional untuk Kesehatan
Sudah Ada sejak Zaman...
Sudah Ada sejak Zaman Kerajaan, Jamu Jadi Bagian Gaya Hidup Sehat Masyarakat Indonesia
7 Inpirasi Minuman Tradisional...
7 Inpirasi Minuman Tradisional untuk Sajian Lebaran
Rekomendasi
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
Presiden Prabowo Titipkan...
Presiden Prabowo Titipkan Surat Pribadi untuk Pemerintah Vatikan
Prediksi 5 Petinju Top...
Prediksi 5 Petinju Top Dunia Jelang Duel Chris Eubank Jr vs Conor Benn
Berita Terkini
Cara Cerdas Kelola Gaji...
Cara Cerdas Kelola Gaji untuk Liburan
19 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 14-15: Tekanan Keluarga Pasca Honeymoon Devan dan Alya
21 menit yang lalu
Robby Purba Ungkap Perjalanan...
Robby Purba Ungkap Perjalanan Mistis Furi Harun Mengenai Boneka Arwah di Episode Terbaru Bisikan Gaib
41 menit yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Menemukan-Mu Eps 7: Ardi dan Ikhsan Bersaing Dapatkan Raya, Siapa yang Menang?
1 jam yang lalu
Robby Purba Terkejut!...
Robby Purba Terkejut! Boneka Arwah Furi Harun Pernah Ramal Jodoh Pevita Pearce
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 51: Terbongkarnya Kasih Anak Kandung Andra
1 jam yang lalu
Infografis
Bukan Senjata Nuklir,...
Bukan Senjata Nuklir, Ini 4 Cara Terbaik Melawan Dominasi Barat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved