Apakah Kikil Sapi Mengandung Kolesterol? Ini Fakta Mengejutkannya

Rabu, 08 Juni 2022 - 12:15 WIB
loading...
Apakah Kikil Sapi Mengandung...
Apakah Anda termasuk penikmat kikil sapi? Jika iya, informasi soal kolesterol kikil sapi ini akan membantu, khususnya yang sedang mengatur nutrisi gizi harian. Foto/Endeustv
A A A
JAKARTA - Apakah Anda termasuk penikmat kikil sapi ? Jika iya, informasi soal kolesterol kikil sapi berikut ini tentu akan sangat membantu, khususnya yang sedang mengatur nutrisi gizi harian.

Kikil sapi sejatinya adalah lapisan yang menjadi pembungkus tulang kaki serta jari-jari kaki sapi tanpa adanya bulu yang melekat di bagian atas. Kikil mengandung protein, tapi dalam bentuk kolagen.

Dirangkum dari Halosehat, Rabu (8/6/2022) kikil mengandung kolesterol, bahkan kandungannya cukup tinggi. Itu kenapa kikil dikategorikan sebagai sumber makanan mengandung kolesterol jahat.


Karena ada kandungan kolesterol jahatnya, konsumsi kikil harus dibatasi. Pasalnya, jika berlebihan dapat memicu berbagai gejala hiperkolesterolemia.

Dijelaskan bahwa kikil, babat, kulit, dan juga gajih memiliki kandungan kolesterol sebesar 130 mg. Nilai yang lebih tinggi dari daging sapi itu sendiri yaitu 105 mg.

Sementara itu, menurut laporan Fatsecret, bagian tubuh pada sapi tersebut punya kalori sebesar 240 kkal per 1 porsi kikil atau sekitar 30 gram. Kandungan lemaknya per 30 gram kikil itu sebesar 10,86 gram, karbohidratnya 9,97 gram, dan proteinnya 26,12 gram.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kasus Hipertensi dan...
Kasus Hipertensi dan Kolesterol Naik, Singapura Wajibkan Label Gizi pada Makanan Olahan
Resep Minuman Penurun...
Resep Minuman Penurun Kolesterol, Solusi Sehat usai Santap Makanan Lebaran Berlemak
6 Penyakit yang Sering...
6 Penyakit yang Sering Kambuh setelah Lebaran, Kenali Gejalanya
8 Cara Cegah Asam Urat...
8 Cara Cegah Asam Urat dan Kolesterol Tinggi Kambuh saat Lebaran, Jangan Kalap Makan!
3 Makanan Lebaran yang...
3 Makanan Lebaran yang Menyebabkan Kolesterol Tinggi, Waspadai Konsumsinya
7 Kue Lebaran yang Tinggi...
7 Kue Lebaran yang Tinggi Kolesterol, Lezat tapi Picu Masalah Kesehatan
8 Kesalahan Sarapan...
8 Kesalahan Sarapan yang Menyebabkan Kolesterol Tinggi
5 Tanda Kolesterol Tinggi...
5 Tanda Kolesterol Tinggi di Kepala, Tak Melulu Leher Kaku
Mata Bisa Deteksi Dini...
Mata Bisa Deteksi Dini Diabetes hingga Kanker, Perhatikan Tanda-tandanya
Rekomendasi
Siapa Aleksey Zubritsky?...
Siapa Aleksey Zubritsky? Kosmonot Rusia yang Jadi Buronan Ukraina karena Menolak Wajib Militer dan Dituduh Berkhianat
Terungkap, CIA Diam-diam...
Terungkap, CIA Diam-diam Memburu Hitler selama 1 Dekade di Amerika Selatan
Katie Taylor vs Amanda...
Katie Taylor vs Amanda Serrano Jilid III Memanas: Adu Argumen Soal Durasi Ronde Warnai Konferensi Pers!
Berita Terkini
Dewa Budjana Mengenang...
Dewa Budjana Mengenang Titiek Puspa: Selamat Jalan Legenda Musik
25 menit yang lalu
Jenazah Titiek Puspa...
Jenazah Titiek Puspa Dimakamkan Hari Ini di TPU Tanah Kusir
27 menit yang lalu
Titiek Puspa Meninggal...
Titiek Puspa Meninggal Dunia, Tohpati: Ramadan Kemarin Ternyata Jadi Rekaman Terakhir
46 menit yang lalu
Sebelum Meninggal, Titiek...
Sebelum Meninggal, Titiek Puspa Masih Sempat Tuntaskan Syuting 3 Episode Acara TV
1 jam yang lalu
Kondisi Terakhir Titiek...
Kondisi Terakhir Titiek Puspa sebelum Meninggal, Sempat Sadar usai Operasi
2 jam yang lalu
Kronologi Titiek Puspa...
Kronologi Titiek Puspa Alami Pendarahan Otak hingga Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
3 jam yang lalu
Infografis
Solidaritas Antar Anggota...
Solidaritas Antar Anggota Retak, Ini 3 Tanda Kehancuran NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved