Tekan Prevalensi Merokok Melalui Pendekatan Alternatif

Selasa, 30 Agustus 2022 - 15:21 WIB
loading...
A A A
Cother Hajat menyampaikan bahwa produk tembakau alternatif efektif dalam menurunkan prevalensi merokok. Contohnya adalah Swedia. Negara Skandinavia ini mendukung penggunaan kantong nikotin sehingga memiliki prevalensi perokok pria yang terendah di Uni Eropa dengan besaran 5 persen.

Rendahnya angka tersebut juga berkorelasi dengan sedikitnya jumlah kematian yang diakibatkan oleh konsumsi rokok pada pria usia 30 tahun atau lebih. "Swedia telah menunjukkan melalui regulasi, produk tembakau alternatif telah meminimalkan bahaya," ungkap Cother.

Baca juga: Film Until Tomorrow, Angkat Kisah Cinta Alan Tito dan Daslina Sombi yang Menginspirasi

Atas dasar itu, Cother mendorong penggunaan produk tembakau alternatif untuk membantu negara-negara yang selama ini kesulitan dalam menurunkan prevalensi merokok.
(nug)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2123 seconds (0.1#10.140)