Vicky Prasetyo Diduga Artis Inisial G yang Disebut Pinkan Mambo Calon Suaminya

Jum'at, 11 November 2022 - 18:18 WIB
loading...
Vicky Prasetyo Diduga...
Pinkan Mambo saat menjenguk Vicky Prasetyo di RS beberapa waktu lalu. Foto/Instagram Pinkan Mambo
A A A
JAKARTA - Pinkan Mambo belakangan ini dikabarkan memiliki hubungan dengan pria berinisial G. Identitas G yang disebut Pinkan sebagai calon suaminya itu sampai sekarang masih menjadi misteri.

Namun, netizen mulai menerka-nerka dan sepertinya mulai terungkap siapa G sebenarnya. Terkaan itu mengarah pada Vicky Prasetyo yang nama julukannya adalah Gladiator.



Spekulasi itu pertama disebabkan oleh unggahan Pinkan Mambo sendiri beberapa waktu lalu, di mana ia tampak menjenguk Vicky yang tengah dirawat di rumah sakit.

"Cepet sembuh ya gladiator terhebat @vickyprasetyo777 amin yes km sd sembuh," tulis Pinkan dalam keterangan yang diunggahnya di Instagram pada awal Oktober lalu.

Dugaan yang mengarah pada sosok Vicky Prasetyo semakin kuat lantaran belum lama ini Pinkan menyebut kalau G bukanlah inisial nama asli sang pria. Menurut ibu lima anak itu, G merupakan julukan yang diambil dari salah satu program televisi.



Pinkan juga menyebut kalau G adalah artis yang sering muncul di televisi. Adapun Vicky Prasetyo diketahui kerap tampil sebagai presenter acara di beberapa program televisi.

"Ini bukan diambil dari nama. Tiap hari stripping kok di TV," ujarnya.

Klu lain soal G adalah Vicky Prasetyo juga muncul dari penjelasan Pinkan bahwa artis inisial G ini adalah raja setingan yang punya banyak mantan istri. Klu itu pun dianggap cocok dengan Vicky Prasetyo yang diketahui sudah beberapa kali menikah.

Meski demikian, hingga saat ini belum ada penegasan dari Pinkan soal identitas G yang sebenarnya.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Vicky Prasetyo Siapkan...
Vicky Prasetyo Siapkan THR Rp1 Miliar, Bagi-bagi Saudara hingga Tetangga di Cikarang
Vicky Prasetyo Gagal...
Vicky Prasetyo Gagal Jadi Bupati Pemalang, Singgung Politik Uang
Vicky Prasetyo Maju...
Vicky Prasetyo Maju sebagai Calon Bupati Pemalang, Tegaskan Tidak Ada Serangan Fajar
Punya Pacar Baru, Tiba-tiba...
Punya Pacar Baru, Tiba-tiba Kalina Ocktaranny Ungkap Keinginan Punya Anak Lagi
Mengenal Pacar Baru...
Mengenal Pacar Baru Kalina Ocktaranny, Musisi Bernama Jimmo Putra Petir
Vicky Prasetyo Berterima...
Vicky Prasetyo Berterima Kasih pada Wasit Australia, Timnas Indonesia Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024
Berpikir Kematian, Vicky...
Berpikir Kematian, Vicky Prasetyo Minta Dimakamkan di Sebelah Pusara Istri Pertama
Genap 40 Tahun, Vicky...
Genap 40 Tahun, Vicky Prasetyo Makin Takut pada Kematian dan Sudah Siapkan Kain Kafan
Vicky Prasetyo Hadirkan...
Vicky Prasetyo Hadirkan Sang Gladiator, Kopi yang Menyehatkan
Rekomendasi
Gedung Putih: Lebih...
Gedung Putih: Lebih dari 75 Negara Coba Negosiasi Tarif dengan AS
Presiden Prabowo Bertemu...
Presiden Prabowo Bertemu Emir Qatar Hari Ini
Anggota Polres Dumai...
Anggota Polres Dumai Tewas di Tempat Hiburan Malam, Mulut Keluarkan Busa
Berita Terkini
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Montir Cantik Eps 1: Kisahkan Aksi Si Cantik Jago Otomotif
20 menit yang lalu
Piyu Akan Lindungi Hak...
Piyu Akan Lindungi Hak Cipta Lagu Titiek Puspa, Royalti Dikelola Transparan Lewat AKSI
1 jam yang lalu
Film Jumbo Tayang di...
Film Jumbo Tayang di Mana? Cek Jadwal dan Lokasi Penayangannya
2 jam yang lalu
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Jajanan Kaki Lima Terbaik di Dunia, Siomay Juaranya
3 jam yang lalu
Pangeran Harry Kembali...
Pangeran Harry Kembali Berseteru dengan Raja Charles III, Ketegangan Meningkat
4 jam yang lalu
Azealia Banks Sebut...
Azealia Banks Sebut Indonesia Tempat Sampah Dunia dan Tercemar seperti India
5 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved