Resep Mongolian Beef, Makanan Khas Taiwan yang Enak dan Mudah Dibuat
Jum'at, 20 Januari 2023 - 20:25 WIB
1/4 cup air
daun bawang potong memanjang agak banyak
Cara Membuat:
1. Cuci bersih daging yang telah dipotong potong dan campur dengan sedikit garam, lada, telur dan tepung maizena. Marinasi hingga bumbu meresap minimal 20 menit.
2. Panaskan pan hingga suhu benar-benar panas, lalu goreng daging. Angkat dan sisihkan.
3. Di wajan lain, panaskan minyak dan tumis bawang putih dan jahe sampai harum. Masukan soy sauce, air, gula pasir, brown sugar, koreksi rasa.
4. Setelah itu masukan daging yang sudah dimasak tadi, aduk hingga rata dan angkat.
5. Tata di dalam piring dan beri hiasan daun bawang di atasnya. Selamat mencoba!
daun bawang potong memanjang agak banyak
Cara Membuat:
1. Cuci bersih daging yang telah dipotong potong dan campur dengan sedikit garam, lada, telur dan tepung maizena. Marinasi hingga bumbu meresap minimal 20 menit.
2. Panaskan pan hingga suhu benar-benar panas, lalu goreng daging. Angkat dan sisihkan.
3. Di wajan lain, panaskan minyak dan tumis bawang putih dan jahe sampai harum. Masukan soy sauce, air, gula pasir, brown sugar, koreksi rasa.
4. Setelah itu masukan daging yang sudah dimasak tadi, aduk hingga rata dan angkat.
5. Tata di dalam piring dan beri hiasan daun bawang di atasnya. Selamat mencoba!
(hri)
tulis komentar anda