Resep Mango Dessert, Cocok buat Temani Acara Kumpul-Kumpul di Akhir Pekan

Sabtu, 04 Maret 2023 - 06:30 WIB
Resep mango dessert perlu Anda simpan. Menu satu ini bisa dijadikan sajian untuk menemani acara kumpul-kumpul Anda bersama keluarga maupun teman di akhir pekan. Foto/YouTube Devina Hermawan
JAKARTA - Resep mango dessert perlu Anda simpan nih. Sebab, kudapan satu ini bisa dijadikan sajian untuk menemani acara kumpul-kumpul Anda bersama keluarga maupun teman di akhir pekan.

Momen berkumpul bersama teman ataupun keluarga merupakan hal penting untuk menjaga hubungan baik. Salah satu hal yang membuat manusia senang adalah makanan yang lezat, seperti mango dessert.

Menggunakan bahan dasar mangga, kemudian ditambahkan dengan jeli serta topping lain, membuat dessert ini kian menggiurkan dan mungkin menjadikan suasana pertemuan semakin berkesan.







Mau mencobanya? Berikut resep mango dessert, mengutip kanal YouTube Chef Devina Hermawan, Sabtu (4/3/2023).

Bahan

500 gr mangga harum manis matang, potong

145 gr krim kafe

400 ml susu
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More