5 Rekomendasi Gado-Gado di Jakarta, Makanan Betawi yang Masuk Daftar Salad Terbaik Dunia

Sabtu, 16 Desember 2023 - 17:26 WIB
Kelezatan gado-gado ini pun tak perlu diragukan lagi. Bahkan, ini menjadi salah satu gado-gado langganan food reviewer legendaris, mendiang Bondan Winarno.

Untuk seporsi gado-gado ini, Anda perlu membayar Rp50 ribu untuk satu piring gado-gado dengan rasanya yang lezat.



5. Gado-Gado Bon Bin

Satu lagi gado-gado legendaris di Jakarta ialah Gado-Gado Bon Bin. Warung gado-gado ini berlokasi di Jalan Cikini, No. 5, Menteng, Jakarta Pusat.

Gado-gado ini cukup legendaris karena sudah berdiri sejak 1960. Rasa gado-gado ini pun konsisten dengan bahan-bahan yang berkualitas.

Gado-Gado Bon Bintang buka setiap hari pukul 10.00-17.00 WIB. Untuk seporsi gado-gado ini, Anda perlu merogoh kocek sekitar Rp50 ribu.
(tdy)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More