Metode Time Blocking dan To Do List, Ini Cara Ampuh Me-manage Waktu
Rabu, 06 Maret 2024 - 15:30 WIB
To do list membantu Anda untuk tetap fokus pada tujuan yang harus dicapai dan menghindari pemborosan waktu pada tugas-tugas yang tidak penting. Penting untuk membuat daftar tugas yang realistis dan dapat dicapai dalam waktu yang telah ditentukan. Jangan lupa untuk menyesuaikan dan memperbarui daftar tugas Anda sesuai dengan perubahan yang mungkin terjadi dalam jadwal Anda.
Meskipun time blocking dan to do list adalah metode yang efektif secara individual, menggabungkan keduanya dapat meningkatkan produktivitas secara signifikan. Anda dapat memulai dengan membuat to do list yang mencakup semua tugas yang perlu Anda selesaikan dalam suatu periode waktu, kemudian mengalokasikan waktu khusus untuk menyelesaikan setiap tugas menggunakan metode time blocking.
Dengan cara ini, Anda memiliki panduan yang jelas tentang apa yang perlu Anda lakukan dan kapan harus melakukannya. Hal ini juga membantu Anda untuk menghindari penundaan dan meningkatkan akurasi dalam memperkirakan waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan setiap tugas.
Itulah metode manajemen waktu time blocking dan to do list yang dapat Anda gunakan untuk meningkatkan produktivitas sehari-hari. Semoga bermanfaat!MG/Rihhadatul Aisy
Menggabungkan Metode Time Blocking dan To Do List
Perbedaan yang bisa dilihat dari kedua metode ini yaitu, time blocking memberikan struktur dan pengorganisasian waktu dalam mengerjakan tugas. Sementara to do list menawarkan fleksibilitas dalam mengerjakan tugas tanpa harus berpatokan pada waktu.Meskipun time blocking dan to do list adalah metode yang efektif secara individual, menggabungkan keduanya dapat meningkatkan produktivitas secara signifikan. Anda dapat memulai dengan membuat to do list yang mencakup semua tugas yang perlu Anda selesaikan dalam suatu periode waktu, kemudian mengalokasikan waktu khusus untuk menyelesaikan setiap tugas menggunakan metode time blocking.
Dengan cara ini, Anda memiliki panduan yang jelas tentang apa yang perlu Anda lakukan dan kapan harus melakukannya. Hal ini juga membantu Anda untuk menghindari penundaan dan meningkatkan akurasi dalam memperkirakan waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan setiap tugas.
Itulah metode manajemen waktu time blocking dan to do list yang dapat Anda gunakan untuk meningkatkan produktivitas sehari-hari. Semoga bermanfaat!MG/Rihhadatul Aisy
(tsa)
tulis komentar anda