Resep Tongseng Kambing Tanpa Santan, Bisa Hindari Asam Urat hingga Darah Tinggi

Jum'at, 07 Juni 2024 - 18:46 WIB
1 buah tomat, iris-iris

1 sdm bawang goreng, untuk taburan

1 batang daun bawang, iris halus

Bumbu Halus:

10 butir bawang merah

6 siung bawang putih

4 buah cabai merah

4 butir kemiri

2 sdt ketumbar bubuk

½ sdt merica bubuk

½ sdt jintan

2 cm kunyit

2 cm jahe

1 sdt garam

Cara Membuat

1. Panaskan minyak dalam panci. Tumis bumbu halus, daun salam, serai dan lengkuas sampai harum. Masukan daging kambing, aduk sampai daging berubah warna.

2. Tambahkan bawang putih, bawang merah, merica, kecap, gula dan garam. aduk rata.



3. Tuangi air dan susu, timba-timba hingga mendidih. Masak sampai cairan sedikit menyusut dan daging empuk.

4. Masukan kol, cabai rawit dan tomat. Masak sampai kol setengah matang. angkat.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More