Artis Inisial N Diduga Positif COVID-19 tapi Tetap Bekerja, Netizen: Natasha Wilona?
Senin, 05 Juli 2021 - 08:10 WIB
JAKARTA - Artis inisial N disebut tetap memaksa bekerja meskipun hasil tes swab antigennya menunjukkan bahwa ia positif COVID-19 . Hal itu terungkap dari curhatanseorang fotografer baru-baru ini, yang mengaku sempat bekerja sama dengan artis ternama yang mengidap COVID-19 tersebut.
Curhatan sang fotografer dibongkar oleh seorang netizen dengan akun @agoesalim88 dan diunggah ulang di Lambe Turah.
"Barusan ada teman, salah satu photographer hits Jakarta yg cerita. Kemarin beliau mengerjakan project salah satu brand ternama salah satu artis ternama indonesia inisial 'N'," tulis akun @agoesalim88, seperti dikutip Senin (5/7).
"Singkat cerita si artis 'N' ini setelah tes PCR hasilnya positif tetapi masih kerja dan tidak isoman. Teman saya (photographer) ini saat tau dia positif, tetap profesional memperbolehkan jalan produksi tetapi dengan protokol kesehatan yg super duper ketat sekali banget. Tapi apa tanggapan sang artis, ibunya dan managementnya? Silahkan
"Apakah Natasha Wilona , kan Wilona selalu diintilin emak nya kemana2," tulis @ru_siina18.
"Natasha Wilona kah?" tanya @deeaiyu.
"@natashawilona12 apakah yang dimaksud ini kamu mbak kok di kolom komentar banyak yang sebut nama kamu tapi mereka gak berani tag ig kamu," tulis @dow_yan.
Curhatan sang fotografer dibongkar oleh seorang netizen dengan akun @agoesalim88 dan diunggah ulang di Lambe Turah.
"Barusan ada teman, salah satu photographer hits Jakarta yg cerita. Kemarin beliau mengerjakan project salah satu brand ternama salah satu artis ternama indonesia inisial 'N'," tulis akun @agoesalim88, seperti dikutip Senin (5/7).
"Singkat cerita si artis 'N' ini setelah tes PCR hasilnya positif tetapi masih kerja dan tidak isoman. Teman saya (photographer) ini saat tau dia positif, tetap profesional memperbolehkan jalan produksi tetapi dengan protokol kesehatan yg super duper ketat sekali banget. Tapi apa tanggapan sang artis, ibunya dan managementnya? Silahkan
Baca Juga
"Apakah Natasha Wilona , kan Wilona selalu diintilin emak nya kemana2," tulis @ru_siina18.
"Natasha Wilona kah?" tanya @deeaiyu.
"@natashawilona12 apakah yang dimaksud ini kamu mbak kok di kolom komentar banyak yang sebut nama kamu tapi mereka gak berani tag ig kamu," tulis @dow_yan.
(tsa)
Lihat Juga :
tulis komentar anda