PPKM Darurat Diberlakukan, Tetap di Rumah dan Susun Rencana Liburan dengan Mister Aladin

Rabu, 14 Juli 2021 - 18:53 WIB
14. Kota Sorong

15. Kabupaten Manokwari.

Tujuan PPKM Darurat, membatasi mobilitas warga untuk menekan laju penularan covid-19. Itulah sebabnya salah satu dari 14 ketentuan PPKM Darurat mengatur persyaratan perjalanan domestik yang menggunakan moda transportasi jarak jauh seperti pesawat, bis dan kereta api. Pelaku perjalanan harus menunjukkan kartu vaksin (minimal vaksin dosis I) dan PCR H-2 untuk pesawat serta Antigen (H-1) untuk moda transportasi jarak jauh lainnya.

Head of Partnership Mister Aladin, William Reinhard mendukung penuh kebijakan yang diberlakukan pemerintah dalam mengatasi wabah pandemi ini.

“Untuk bepergian, kita memang harus tahan dulu ya. Jangan sampai kita memaksakan diri untuk pergi ke luar kota atau liburan di situasi yang seperti ini. Kita bisa tunda atau rencanakan perjalanannya lebih dulu dari sekarang untuk berangkat nanti,” ujarnya.

Mister Aladin sebagai Online Travel Agent milik MNC Group memastikan, pelanggan setianya tetap bisa merencanakan perjalanan atau liburan di waktu mendatang dengan memesan tiket pesawat dan hotel dari sekarang. Melalui promo Rencana Hebat Tiap Jumat, Mister Aladin bekerja sama dengan salah satu bank partner, digibank.



“Melalui promo Rencana Hebat Tiap Jumat, temen-temen bisa rencanakan perjalanan atau liburannya dari sekarang dengan kartu kredit digibank. Selain budget liburan bisa aman, juga bisa hemat sampai Rp250.000,” kata William Reinhard, Senin (12/07/2021).

Promo Rencana Hebat Tiap Jumat ini hanya berlaku untuk pemesanan hotel dan tiket pesawat domestik di hari Jumat. Anda bisa gunakan promo ini hingga 3 September 2021. Untuk pemesanan hotel, Anda bisa hemat hingga Rp100.000 dengan kode promo HBTJMTHTL100.

Sementara untuk tiket pesawat domestik, Anda bisa hemat hingga Rp250.000 dengan kode promo HBTJMTFD250. Informasi lebih lanjut mengenai promo Rencana Hebat Tiap dari Mister Aladin bisa Anda temukan di halaman berikut
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More