6 Gejala Khas yang Ditimbulkan Varian XE, Harus Tahu!
Kamis, 07 April 2022 - 10:40 WIB
4. Batuk dan pilek
5. Iritasi dan perubahan warna kulit
6. Gangguan pencernaan
Pada gejala serius, varian XE menyebabkan masalah antara lain penyakit jantung, jantung berdebar, bahkan infeksi varian XE menyebabkan penyakit saraf yang parah.
Varian XE sejauh ini dilaporkan pertama kali di Inggris. Kasusnya di negara tersebut sudah cukup banyak, lebih dari 500 orang teridentifikasi terpapar varian XE.
Varian XE pun dilaporkan di dua negara lain yaitu Thailand dan Taiwan. Sejauh ini ahli masih belum bisa memastikan apakah varian rekombinan ini memang berbahaya untuk manusia atau tidak, karena data analisis yang ada masih sangat terbatas.
(tsa)
tulis komentar anda