Fakta Westminster Abbey Tempat Pemakaman Ratu Elizabeth II
Senin, 19 September 2022 - 10:03 WIB
Dilansir dari Insider, gereja asli dibangun pada abad ke-11 oleh Raja Edward. Gereja yang sekarang berasal dari 1245, ketika konstruksi dimulai di bawah naungan Raja Henry III.
Makam prajurit tak dikenal berjarak beberapa langkah dari pintu masuk barat ke Abbey. Itu menandai situs pemakaman seorang tentara Inggris yang tewas dalam Perang Dunia II, yang identitasnya masih belum diketahui.
Foto/Insider
Ilmuwan lain yang dikenang dan dimakamkan bersama Hawking adalah Charles Darwin dan Sir Isaac Newton, menurut tweet dari akun resmi Westminster Abbey. Makam Thomas Hardy, Charles Dickens, dan Rudyard Kipling juga terletak di Poets Corner.
Di Poets Corner terdapat lebih dari 100 penulis dan penyair dimakamkan. Pangeran William dan Kate Middleton menikah di Westminster Abbey pada 2011 dan masih menjadi salah satu pernikahan kerajaan paling mewah hingga saat ini.
Foto/Insider
Upacara pernikahan Ratu dan Pangeran Philip juga digelar di Westminster Abbey pada November 1947 yang dihadiri 2.500 tamu. Hanya beberapa langkah dari tempat paduan suara, terdapat lantai mosaik yang dibangun pada 1268 dari lebih dari 30.000 keping onyx, porfiri, dan kaca.
Makam prajurit tak dikenal berjarak beberapa langkah dari pintu masuk barat ke Abbey. Itu menandai situs pemakaman seorang tentara Inggris yang tewas dalam Perang Dunia II, yang identitasnya masih belum diketahui.
Foto/Insider
Ilmuwan lain yang dikenang dan dimakamkan bersama Hawking adalah Charles Darwin dan Sir Isaac Newton, menurut tweet dari akun resmi Westminster Abbey. Makam Thomas Hardy, Charles Dickens, dan Rudyard Kipling juga terletak di Poets Corner.
Di Poets Corner terdapat lebih dari 100 penulis dan penyair dimakamkan. Pangeran William dan Kate Middleton menikah di Westminster Abbey pada 2011 dan masih menjadi salah satu pernikahan kerajaan paling mewah hingga saat ini.
Foto/Insider
Baca Juga
Upacara pernikahan Ratu dan Pangeran Philip juga digelar di Westminster Abbey pada November 1947 yang dihadiri 2.500 tamu. Hanya beberapa langkah dari tempat paduan suara, terdapat lantai mosaik yang dibangun pada 1268 dari lebih dari 30.000 keping onyx, porfiri, dan kaca.
tulis komentar anda