5 Rekomendasi Jajanan Korea Bersertifikat Halal MUI

Kamis, 12 Januari 2023 - 13:28 WIB
(foto: doc. primaro)
JAKARTA - Apakah Anda penggemar drama Korea? Jika ya, pasti Anda sering melihat makanan atau jajanan Korea berseliweran di berbagai scene drama favorit Anda. Hal tersebut membuat banyak orang, termasuk masyarakat Indonesia yang penasaran dengan bagaimana rasa makanan atau camilan Korea, apalagi bumbunya terlihat begitu menggoda.

Sebagai salah satu negara dengan penduduk muslim terbesar, banyak orang Indonesia yang mempertanyakan kehalalan makanan korea yang beredar di pasaran. Kabar baiknya, Anda tidak perlu khawatir lagi karena sudah banyak makanan, termasuk jajanan Korea bersertifikat halal MUI.

Berikut rekomendasi jajanan Korea kekinian dan sudah bersertifikat halal MUI yang dapat Anda pilih untuk menemani waktu santai Anda.



Rekomendasi Jajanan Korea yang Halal

1. Tteokbokki



Tteokbokki merupakan snack Korea yang banyak dijual pedagang kaki lima. Makanan ini terbuat dari tepung beras yang dibentuk bulat memanjang dan bertekstur kenyal. Tteokbokki disajikan dengan bumbu gochujang yang pedas.

Camilan Korea yang satu ini cocok untuk Anda yang suka makanan pedas. Salah satu rekomendasi tteokbokki bersertifikat halal MUI adalah Mujigae Topokki. Tteokbokki instan ini dapat Anda masak dengan mudah di rumah.

2. Odeng
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More