9 Resep Gado-gado Khas Berbagai Daerah di Indonesia, Enak di Lidah Murah di Kantong

Jum'at, 16 Juni 2023 - 12:56 WIB
loading...
A A A
• Lontong, potong-potong
• 4 telur, rebus
• Taoge, seduh air panas
• 1 ikat kacang panjang, potong-potong
• 1/2 kol, iris
• 2 ikat daun selada
• 1 mentimun, potong-potong
• 2 kotak tahu, potong-potong
• 1 papan tempe, potong-potong
• Kerupuk



Bumbu:

• 200 gr kacang tanah
• 6 cabai merah besar
• 6 bawang putih
• 800 ml air
• 1 saset santan instan (65ml)
• Gula
• Garam

5.Gado-gado Betawi
9 Resep Gado-gado Khas Berbagai Daerah di Indonesia, Enak di Lidah Murah di Kantong

Foto/ist

Bahan-bahan


1. Kubis atau kol 150 gram, diiris-iris kecil
2. Bayam 175 gram
3. Mentimun 200 gram, diiris-iris kecil
4. Tauge 175 gram
5. Kentang rebus 300 gram, diiris dadu
6. Kacang panjang 200 gram
7. Tahu kuning 300 gram, digoreng dan diiris dadu
8. Telur rebus dibelah menjadi dua
9. Kerupuk dan emping
10. Bawang goreng

6.Resep Gado-gado Ayam Cirebon
9 Resep Gado-gado Khas Berbagai Daerah di Indonesia, Enak di Lidah Murah di Kantong

Foto/cookpad.com

Apakah Anda tahu bahwa ada gado-gado yang disantap dengan kari ayam dan bumbu kacang? Jangan merasa aneh, karena gado-gado asal Cirebon biasa dinikmati dengan pelengkap tersebut.

Bahan Kuah Kari Ayam Cirebon:
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1639 seconds (0.1#10.140)