5 Makanan Mengandung Kolesterol Tinggi yang Aman Dikonsumsi Tiap Hari
loading...
A
A
A
JAKARTA - Beberapa makanan mengandung kolesterol tinggi aman dikonsumsi tiap hari. Kandungan kolesterol dalam makanan tersebut memiliki ukuran yang berbeda-beda.
Sejumlah penelitian juga membuktikan makanan mengandung kolesterol tinggi ini menyehatkan untuk tubuh. Sebab, makanan tersebut mengandung lemak jenuh yang rendah.
Sehingga makanan ini aman untuk kesehatan jantung. Selain lemak jenuh yang rendah, makanan tersebut juga mengandung nutrisi yang lebih tinggi dibandingkan kadar kolesterol yang terkandung.
Berikut daftar makanan mengandung kolesterol tinggi yang aman dikonsumsi tiap hari dilansir dari Cleveland Clinic, Minggu (2/7/2023).
Foto/Getty Images
Beberapa jenis daging tanpa lemak mengandung kolesterol tinggi tetapi rendah lemak jenuh. Ini termasuk hati, ginjal, jantung, dan babat. Makanan ini lebih baik dibandingkan daging olahan atau daging merah.
Makanan ini sebaiknya dikonsumsi dalam jumlah sedang. Makanan ini memiliki manfaat nutrisi yang lebih besar daripada kandungan kolesterolnya. Namun, Anda yang memililki riwayat kolesterol tinggi disarankan mengonsumsi tidak berlebihan.
Foto/Getty Images
Sejumlah penelitian juga membuktikan makanan mengandung kolesterol tinggi ini menyehatkan untuk tubuh. Sebab, makanan tersebut mengandung lemak jenuh yang rendah.
Sehingga makanan ini aman untuk kesehatan jantung. Selain lemak jenuh yang rendah, makanan tersebut juga mengandung nutrisi yang lebih tinggi dibandingkan kadar kolesterol yang terkandung.
Makanan Mengandung Kolesterol Tinggi yang Aman Dikonsumsi Tiap Hari
Berikut daftar makanan mengandung kolesterol tinggi yang aman dikonsumsi tiap hari dilansir dari Cleveland Clinic, Minggu (2/7/2023).
1. Daging Tanpa Lemak
Foto/Getty Images
Beberapa jenis daging tanpa lemak mengandung kolesterol tinggi tetapi rendah lemak jenuh. Ini termasuk hati, ginjal, jantung, dan babat. Makanan ini lebih baik dibandingkan daging olahan atau daging merah.
Makanan ini sebaiknya dikonsumsi dalam jumlah sedang. Makanan ini memiliki manfaat nutrisi yang lebih besar daripada kandungan kolesterolnya. Namun, Anda yang memililki riwayat kolesterol tinggi disarankan mengonsumsi tidak berlebihan.
2. Udang
Foto/Getty Images