5 Makanan Mengandung Kolesterol Tinggi yang Aman Dikonsumsi Tiap Hari

Minggu, 02 Juli 2023 - 05:00 WIB
loading...
5 Makanan Mengandung...
Beberapa makanan mengandung kolesterol tinggi aman dikonsumsi tiap hari. Kandungan kolesterol dalam makanan tersebut memiliki ukuran yang berbeda-beda. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Beberapa makanan mengandung kolesterol tinggi aman dikonsumsi tiap hari. Kandungan kolesterol dalam makanan tersebut memiliki ukuran yang berbeda-beda.

Sejumlah penelitian juga membuktikan makanan mengandung kolesterol tinggi ini menyehatkan untuk tubuh. Sebab, makanan tersebut mengandung lemak jenuh yang rendah.

Sehingga makanan ini aman untuk kesehatan jantung. Selain lemak jenuh yang rendah, makanan tersebut juga mengandung nutrisi yang lebih tinggi dibandingkan kadar kolesterol yang terkandung.

Makanan Mengandung Kolesterol Tinggi yang Aman Dikonsumsi Tiap Hari



Berikut daftar makanan mengandung kolesterol tinggi yang aman dikonsumsi tiap hari dilansir dari Cleveland Clinic, Minggu (2/7/2023).



1. Daging Tanpa Lemak

5 Makanan Mengandung Kolesterol Tinggi yang Aman Dikonsumsi Tiap Hari

Foto/Getty Images

Beberapa jenis daging tanpa lemak mengandung kolesterol tinggi tetapi rendah lemak jenuh. Ini termasuk hati, ginjal, jantung, dan babat. Makanan ini lebih baik dibandingkan daging olahan atau daging merah.

Makanan ini sebaiknya dikonsumsi dalam jumlah sedang. Makanan ini memiliki manfaat nutrisi yang lebih besar daripada kandungan kolesterolnya. Namun, Anda yang memililki riwayat kolesterol tinggi disarankan mengonsumsi tidak berlebihan.

2. Udang

5 Makanan Mengandung Kolesterol Tinggi yang Aman Dikonsumsi Tiap Hari

Foto/Getty Images
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Dampak Buruk Kelebihan...
5 Dampak Buruk Kelebihan Karbohidrat untuk Kesehatan
Richeese Pizza Kini...
Richeese Pizza Kini Hadir di Indonesia, Berikan Sensasi Baru Buat Pecinta Kuliner Tanah Air
7 Makanan Pantangan...
7 Makanan Pantangan Darah Tinggi, Hindari Agar Tensi tetap Terkendali
2 Makanan Indonesia...
2 Makanan Indonesia Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia, Rendang Posisi 6
Petualangan Rasa Nusantara...
Petualangan Rasa Nusantara Kini Kian Mudah Dijangkau
Its Family Time! yang...
It's Family Time! yang Pasti Chef Approved Aja Nggak Sih? Jelajahi Makanan Viral dan Unik di Rating 5 GTV!
15 Ikan yang Bisa Menurunkan...
15 Ikan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Jahat dan Cara Mengonsumsinya
Pecel hingga Ketoprak...
Pecel hingga Ketoprak Masuk Daftar 100 Salad Terbaik di Dunia
5 Makanan Indonesia...
5 Makanan Indonesia Masuk Daftar Hidangan Terbaik di Dunia, Rawon Geser Rendang
Rekomendasi
Akhir Perang Rusia-Ukraina...
Akhir Perang Rusia-Ukraina dan Pengaruh Korea Utara-China
Jenazah Bunda Iffet...
Jenazah Bunda Iffet Disalatkan di Masjid Al-Hidayah Pancoran Jaksel
Okezone Gelar Fun Futsal,...
Okezone Gelar Fun Futsal, Jadi Ajang Mempererat Tali Silaturahim
Berita Terkini
Slankers Antar Jenazah...
Slankers Antar Jenazah Bunda Iffet ke TPU Karet Bivak
1 jam yang lalu
Ganjar Pranowo Ungkap...
Ganjar Pranowo Ungkap Bunda Iffet Sempat Minta Pulang sebelum Meninggal
2 jam yang lalu
Justin Bieber Jadi Target...
Justin Bieber Jadi Target Penculikan, dan Pembunuhan Brutal yang Dirancang Narapidana
3 jam yang lalu
Armand Maulana Kenang...
Armand Maulana Kenang Kebaikan Bunda Iffet: seperti Pengganti Ibu Saya
4 jam yang lalu
Bunda Iffet Meninggal,...
Bunda Iffet Meninggal, Markas Slank Ramai Pelayat sejak Pagi
4 jam yang lalu
Ganjar Pranowo Sampaikan...
Ganjar Pranowo Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Bunda Iffet
5 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved