Jangan Lewatkan Aksi Musisi Papan Atas di LMAC Music ForAll Fest

Minggu, 03 September 2023 - 17:00 WIB
loading...
Jangan Lewatkan Aksi...
Pecinta musik akan dimanjakan oleh sajian MNC Media & Entertainment yang mempersembahkan festival konser terbesar berstandar kelas dunia LMAC MUSIC FORALL FEST. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Pecinta musik akan dimanjakan oleh sajian MNC Media & Entertainment yang mempersembahkan festival konser terbesar berstandar kelas dunia LMAC ‘MUSIC FORALL FEST’ 2023 pada 8 - 9 September 2023.

Bintang K-Pop serta Tanah Air siap meramaikan line up LMAC ‘MUSIC FORALL FEST’. Festival musik ini diselenggarakan di Lido Music & Art Center.

“Music Festival Pertama Indonesia, dengan konsep mirip seperti Coachella Valley Music and Arts Festival di California. Diselenggarakan di Lido Music & Arts Center (LMAC), di KEK Lido, Bogor, sekaligus peluncuran perdana LMAC. Congrats Pak Noersing & Team,” ujar Executive Chairman MNC Hary Tanoesoedibjo pada laman Instagram miliknya, Minggu (3/9/2023).



Jangan Lewatkan Aksi Musisi Papan Atas di LMAC Music ForAll Fest


LMAC MUSIC FORALL FEST 2023 menghadirkan biggest K-pop stars, Taeyang, The Rose, Secret Number, dan Apink. LMAC MUSIC FORALL FEST juga dimeriahkan musisi Indonesia papan atas, Gigi, Maliq & D’essentials, Fourtwnty, Weird Genius, Dipha Barus, Mahalini, dan Rizky Febian.

Lido Music & Art Center merupakan venue konser outdoor pertama di Indonesia dengan konsep kelas internasional dapat menampung 50.000 penonton. Festival musik ini akan membuat para K-popers maupun pecinta musik Indonesia mendapatkan momen tak terlupakan di tahun 2023.

LMAC yang berlokasi di Bogor, 1 jam dari Jakarta, juga memberikan pengalaman konser dengan pemandangan dikelilingi pegunungan dan panorama indah. Jangan sampai kehabisan tiketnya. Pastikan selalu menyimak info terupdate LMAC MUSIC FORALL FEST dengan follow akun sosial media @lmacindonesia.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisruh Musisi Terkait...
Kisruh Musisi Terkait Royalti Musik, Anak Titiek Puspa Beri Respons Begini
Taeyeon Bawa 25 Lagu...
Taeyeon Bawa 25 Lagu Hits di Konser The Tense Jakarta, SONE Dibuat Haru dan Bahagia
Ini Daftar Jadwal Konser...
Ini Daftar Jadwal Konser K-Pop dan Fan Meeting di Indonesia Sepanjang 2025
BTS, BLACKPINK, BIGBANG,...
BTS, BLACKPINK, BIGBANG, dan IU Masuk Daftar Musisi Terhebat Abad 21
Cerita Andika Kangen...
Cerita Andika Kangen Band Nikah Kelima Kalinya, PDKT hanya 9 Hari hingga Ditantang Calon Mertua
Harga Tiket Konser BABYMONSTER...
Harga Tiket Konser BABYMONSTER Resmi Dirilis! Cek Detail dan Kategori di Sini
Frank Ferrer Keluar...
Frank Ferrer Keluar dari Guns N Roses setelah 19 Tahun Bermusik Bersama
Its Family Time! Rayakan...
Its Family Time! Rayakan Bulan Penuh Berkah, Konser Wali di GTV Bikin Hati Adem!
Lady Gaga Gelar Konser...
Lady Gaga Gelar Konser di Singapura Mei 2025, Indonesia Terlewat Lagi?
Rekomendasi
Mensesneg Prasetyo Hadi...
Mensesneg Prasetyo Hadi Diminta Aktif Menjadi Jubir Presiden
Sosok Purbaya, Komandan...
Sosok Purbaya, Komandan Sakti Pilihan Sultan Agung dengan Jampi-jampi Runtuhkan Tembok Batavia
Salip IHSG, Saham TUGU...
Salip IHSG, Saham TUGU Rebound 10 Persen dalam 5 Hari
Berita Terkini
Menghadirkan Karya-karya...
Menghadirkan Karya-karya Terbaik Musik Dangdut Tanah Air, Dangdut 24 Karat di MNCTV
25 menit yang lalu
Hadiah Mobil dan Uang...
Hadiah Mobil dan Uang Tunai 50 Juta Rupiah Terus Mengalir, Saksikan Keseruan Family 100, Setiap Hari Pukul 19.30 WIB di MNCTV
55 menit yang lalu
Paula Verhoeven Merasa...
Paula Verhoeven Merasa Dirugikan dengan Putusan Cerai, Tegaskan Tak Pernah Selingkuh
1 jam yang lalu
Its Family Time! Update...
It's Family Time! Update Makanan Viral Chef Approved Sambil Update Wawasan Kuliner di Rating 5 GTV!
1 jam yang lalu
Sambangi Komisi Yudisial,...
Sambangi Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Dugaan Pelanggaran Etik Hakim soal Putusan Cerai
1 jam yang lalu
Its Family Time! Sambil...
It's Family Time! Sambil Nunggu Tabungan Terkumpul, Eksplorazi GTV Jadi Tontonan Baru Buat Cek Destinasi Terbaik Ala Gen-Z!
1 jam yang lalu
Infografis
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Peradaban Kuno di Planet Mars
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved