Benarkah Puasa Efektif Menurunkan Risiko Diabetes? Ini Penjelasannya

Senin, 16 Oktober 2023 - 21:15 WIB
loading...
Benarkah Puasa Efektif...
Benarkah puasa efektif menurunkan risiko diabetes? Foto/Ilustrasi/Freepik
A A A
JAKARTA - Diabetes merupakan gangguan kesehatan yang tidak bisa dianggap remeh. Apabila terus dibiarkan tanpa penanganan serius, penyakit ini bisa berbahaya bagi tubuh pengidapnya.

Penyakit diabetes diakibatkan kenaikan kadar gula dalam darah. Penyebabnya cukup beragam, bisa karena pola makan yang kurang baik hingga gaya hidup menyimpang.

Dalam berbagai jenis pencegahan dan pengobatan diabetes, ada anggapan bahwa puasa dapat menjadi salah satu cara efektif. Benarkah demikian?

Apa Puasa Efektif Menurunkan Risiko Diabetes?


Puasa merupakan aktivitas menahan diri dari makanan dan minuman dalam waktu tertentu. Terkait manfaatnya, telah banyak penelitian yang menemukan dampak baik bagi tubuh ketika seseorang berpuasa.



Dari banyaknya manfaat puasa, salah satu yang cukup sering ditanyakan adalah berkaitan dengan penurunan risiko diabetes. Lantas, benarkah demikian?

Ada beberapa penelitian yang menemukan manfaat puasa dalam meningkatkan kontrol gula darah. Artinya, kondisi ini akan berguna bagi pengidap penyakit seperti diabetes.

Mengutip laman Dinas Kominfo Jawa Timur, Senin (16/10/2023), Pakar Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (FK Unair), dr Hermina Novida SpPD K-EMD FINASIM menyebut bahwa ada mekanisme khusus dalam tubuh yang membantu peningkatan stabilitas gula darah ketika seseorang berpuasa.

Saat berpuasa sehari penuh, asupan kalori yang masuk tubuh cenderung berkurang. Sejalan dengan hal ini, kadar gula darah dalam tubuh pun akan turut mengalami penurunan.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Apakah Boleh Minum Kopi...
Apakah Boleh Minum Kopi saat Sahur? Perhatikan 5 Hal Ini Agar Tidak Dehidrasi
RCTI+ Gelar Supershow...
RCTI+ Gelar Supershow Ramadan di Masjid Darussalam Cibubur, Ada Live Musik Islami hingga Lomba Dai Cilik
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah, Jumat 14 Maret 2025: Charly Pura-pura Galang Dana Korban Banjir
Tips agar Bibir Tetap...
Tips agar Bibir Tetap Lembab saat Bangun Sahur
3 Masalah Kulit tang...
3 Masalah Kulit tang Bisa Terjadi selama Puasa
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
Banjir Keuntungan! Insentif...
Banjir Keuntungan! Insentif Hingga 50 Juta untuk Kreator di #NgeDealYuk Special Ramadan 2025
Puasa Lancar Tanpa Lemas!...
Puasa Lancar Tanpa Lemas! Begini Cara Menjaga Stamina di Tengah Ramadan
Rekomendasi
Luhut: Prabowo Perintahkan...
Luhut: Prabowo Perintahkan TNI-Polri Tindak Tegas Ormas Pelaku Pungli ke Pengusaha
Kenapa Asnawi Tak Dipanggil...
Kenapa Asnawi Tak Dipanggil Timnas Indonesia? Patrick Kluivert: Tak Ada Alasan Khusus
Kelurahan Kebon Sirih...
Kelurahan Kebon Sirih Apresiasi MNC Peduli dan KKP Gelar Safari Ramadan Edukasi Protein Ikan
Berita Terkini
Kesalahan Besar Meghan...
Kesalahan Besar Meghan Markle Terungkap dalam Rekaman Visa Pangeran Harry
6 menit yang lalu
Kiesha Alvaro dan Aurora...
Kiesha Alvaro dan Aurora Ribero Canggung Beradegan Romantis di Film Komang
1 jam yang lalu
Catatan Visa Amerika...
Catatan Visa Amerika Serikat Pangeran Harry Akhirnya Dipublikasikan, Terancam Lepas Gelar Kerajaan
1 jam yang lalu
Kisah Mat Solar Hilang...
Kisah Mat Solar Hilang di Zaman Orde Baru, Aktivis UI yang Seriusi Politik
2 jam yang lalu
Snow White 2025: Tanggal...
Snow White 2025: Tanggal Rilis, Pemeran dan Alur Cerita Adaptasi Live-Action sang Putri Ikonik
3 jam yang lalu
Momen Pangeran William...
Momen Pangeran William Terpuruk Diungkap Mantan Ajudan, Kondisinya Begitu Menyedihkan
3 jam yang lalu
Infografis
Turunkan Berat Badan...
Turunkan Berat Badan hingga Diabetes, Ini Manfaat Rebusan Daun Sirih
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved