Bosan Gitu-gitu Aja, Intip Dekorasi Kamar Tidur yang Aesthetic tapi Tetap Low Budget

Rabu, 15 November 2023 - 15:14 WIB
loading...
A A A


4. Letakkan Keset Aesthetic


Kini, fungsi keset tak hanya sekedar untuk membersihkan telapak kaki Anda, tapi sekaligus bisa menjadi penghias lantai. Selain mengutamakan material, Anda juga bisa memilih tema dan warna keset yang menarik.

5. Letakkan Diffuser


Penggunaan diffuser tidak hanya bisa membersihkan udara, tetapi juga dapat mengusir nyamuk dan membantu untuk tidur lebih nyenyak. Tentunya, diffuser ini dapat membuat kamar tidur menjadi lebih nyaman.

Beruntungnya lagi, kini ada banyak sekali diffuser yang dijual dengan bentuk dan tema yang menarik. Seperti teddy bear, kelinci, serta karakter lain yang tak kalah lucu. Nggak cuma itu, warnanya juga beragam sehingga Anda lebih mudah memilih berdasarkan selera.

Itulah beberapa ide dekorasi kamar tidur yang low budget, namun tetap bisa aesthetic. Supaya lebih hemat, beli berbagai perlengkapannya di AladinMall mumpung lagi ada diskon hingga 50% sekaligus gratis ongkir tanpa batas!

Penasaran? Makanya, download aplikasi AladinMall sekarang juga di Google Play dan App Store lalu check-out sebelum kehabisan karena promonya terbatas!

(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1701 seconds (0.1#10.140)