7 Minuman yang Menurunkan Berat Badan dengan Cepat, Baik Dikonsumsi saat Diet

Kamis, 21 Desember 2023 - 11:30 WIB
loading...
7 Minuman yang Menurunkan...
Minuman yang menurunkan berat badan dengan cepat baik dikonsumsi saat diet. Minuman ini rendah kalori dan gaya hidup sehat mendorong penurunan berat badan. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Minuman yang menurunkan berat badan dengan cepat baik dikonsumsi saat diet . Minuman ini rendah kalori dan seiring dengan gaya hidup sehat dapat mendorong penurunan berat badan.

Ketika Anda mengonsumsi minuman penurun berat badan secara teratur, dapat meningkatkan metabolisme. Mengonsumsi minuman ini juga dapat membantu menghilangkan rasa lapar yang membuat Anda mengonsumsi makanan cepat saji yang tidak sehat.

Namun, saat mengonsumsi minuman penurun berat badan, Anda harus tetap bersabar. Sebab, tubuh memerlukan sedikit waktu untuk menyesuaikan diri dengan pola makan baru sebelum mulai melihat hasilnya.

Minuman yang Menurunkan Berat Badan dengan Cepat



Berikut minuman yang menurunkan berat badan dengan cepat dilansir dari Times of India, Kamis (21/2023).



1. Teh Lemon

7 Minuman yang Menurunkan Berat Badan dengan Cepat, Baik Dikonsumsi saat Diet

Foto/Getty Images

Kebaikan jeruk lemon, mint, dan hangatnya teh menjadikan minuman sempurna untuk menurunkan berat badan. Kaya akan vitamin C, jus lemon dalam teh membantu pencernaan dan detoksifikasi, sedangkan mint menenangkan perut dan tenggorokan sehingga dapat membantu mengurangi rasa lapar.

Untuk menyiapkan teh lemon, cukup tambahkan jus lemon atau rendam irisan lemon bersama daun mint dalam sebotol air semalaman. Keesokan paginya, rebus air ini selama sekitar 5 menit.

2. Jus Bit

7 Minuman yang Menurunkan Berat Badan dengan Cepat, Baik Dikonsumsi saat Diet

Foto/Getty Images
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Puasa Ramadan Bantu...
Puasa Ramadan Bantu Turunkan Berat Badan 3 Kali Lebih Cepat, Begini Caranya
Cara Menurunkan Berat...
Cara Menurunkan Berat Badan 7 Kg dalam 2 Bulan, Penting Perhatikan Makanan
Cara Menurunkan Berat...
Cara Menurunkan Berat Badan 5 Kg dalam 45 Hari, Penting Kurangi Asupan Kalori
Cara Menurunkan Berat...
Cara Menurunkan Berat Badan, Ini 8 Kebiasaan Sehat yang Wajib Dicoba di 2025
10 Buah yang Cepat Menurunkan...
10 Buah yang Cepat Menurunkan Berat Badan, Pepaya Rendah Kalori
10 Makanan dan Minuman...
10 Makanan dan Minuman Sehari-hari Tinggi Gula, Nomor 3 Sering Dikira Sehat
6 Minuman yang Cepat...
6 Minuman yang Cepat Menurunkan Asam Urat, Usir Nyeri Tajam
6 Minuman yang Merusak...
6 Minuman yang Merusak Lambung: Jenis, Dampak, dan Cara Mencegahnya
4 Minuman yang Bisa...
4 Minuman yang Bisa Merusak Hati, Hindari Mulai Sekarang!
Rekomendasi
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan...
PMI Kirim Bantuan Kemanusiaan Senilai Rp800 Juta untuk Korban Gempa Myanmar
Hari di Mana Khabib...
Hari di Mana Khabib Nurmagomedov Nyaris Kalah Lawan Justin Gaethje
Erik Ten Hag Pelatih...
Erik Ten Hag Pelatih Baru Timnas Irak, Awas April Mop!
Berita Terkini
Keanu Reeves Dipastikan...
Keanu Reeves Dipastikan Bakal Bintangi Film John Wick 5
3 jam yang lalu
5 Fakta Menarik Ray...
5 Fakta Menarik Ray Sahetapy, Aktor Senior yang Meninggal di Usia 68 Tahun
4 jam yang lalu
Ruben Onsu Jadi Mualaf,...
Ruben Onsu Jadi Mualaf, Sarwendah Beri Respons Bijak
5 jam yang lalu
Weak Hero Class 2 Tayang...
Weak Hero Class 2 Tayang Perdana 25 April, Park JI Hoon Kembali sebagai Yeon Si Eun
6 jam yang lalu
Ray Sahetapy Berwasiat...
Ray Sahetapy Berwasiat Ingin Dimakamkan di Sulawesi Tengah
7 jam yang lalu
Dimakamkan Jumat, Jenazah...
Dimakamkan Jumat, Jenazah Ray Sahetapy Akan Disalatkan di Masjid Istiqlal
8 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan Tinggi Estrogen...
5 Makanan Tinggi Estrogen yang Baik Dikonsumsi saat Menopause
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved