3 Resep Olahan Timun Suri untuk Buka Puasa, Segar Penghilang Dahaga

Sabtu, 16 Maret 2024 - 16:00 WIB
loading...
A A A

2. Es Timun Suri Jeruk Nipis



Bahan-bahan:
1/3 gelas timun suri, potong dadu atau kerok menggunakan sendok
1 buah jeruk nipis yang sudah diperas
3 sdm gula merah cair
1/3 gelas es batu
Air secukupnya

Cara Membuat:
Masukkan es batu ke dalam gelas, tambahkan gula merah cair, timun suri, air, dan perasan air jeruk nipis. Aduk ketika ingin dinikmati dan sajikan.



3. Es Campur Timun Suri



Bahan-bahan:

2 buah timun suri, dikupas dan dipotong dadu kecil
1 buah kelapa muda, dipotong kecil-kecil
200 gram nata de coco atau sesuai selera
100 gram agar-agar, dipotong kecil
500 ml santan
200 ml air kelapa
150 gram gula pasir atau disesuaikan dengan selera
Es serut secukupnya

Cara Membuat:

Campurkan santan, air kelapa, dan gula pasir dalam panci. Masak dengan api kecil sambil diaduk hingga gula larut. Tambahkan agar-agar ke dalam panci. Aduk hingga agar-agar larut dan campuran mendidih. Matikan api, biarkan campuran sedikit mendingin.

Tambahkan potongan timun suri, kelapa muda, nata de coco, dan agar-agar yang sudah didinginkan ke dalam mangkuk besar. Aduk rata. Sajikan dalam mangkuk saji, tambahkan es serut secukupnya. Es campur timun suri siap disajikan untuk buka puasa.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Resep Minuman Penurun...
Resep Minuman Penurun Kolesterol, Solusi Sehat usai Santap Makanan Lebaran Berlemak
PIK 2 Ramadan Under...
PIK 2 Ramadan Under The Dome, Hadirkan Pengalaman Buka Puasa Termegah di Jakarta
RCTI+ Gelar Supershow...
RCTI+ Gelar Supershow Ramadan di Masjid Darussalam Cibubur, Ada Live Musik Islami hingga Lomba Dai Cilik
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
Jelajah Rasa Tanah Jawa,...
Jelajah Rasa Tanah Jawa, Buka Puasa Makan Sepuasnya dengan 101 Menu Ala Swiss-Belinn Tunjungan
Bukber di Hotel Makin...
Bukber di Hotel Makin Hemat! Diskon 15% dan Harga Mulai Rp80 Ribuan
Petualangan Kuliner...
Petualangan Kuliner Tradisi-Modern untuk Berbuka Puasa dan Sahur di Radiance Ramadan
Mengintip Ramadan di...
Mengintip Ramadan di Kota Murmansk Rusia, hanya Berpuasa 1 Jam
Mie Gacoan Flash Sale...
Mie Gacoan Flash Sale Rp3 Akan Segera Hadir di ShopeeFood, Buruan Serbu untuk Buka Puasa!
Rekomendasi
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Emir Qatar Tiba di Moskow,...
Emir Qatar Tiba di Moskow, Bertemu Putin Bahas Ukraina dan Timur Tengah
Bursa Kripto OKX Masuk...
Bursa Kripto OKX Masuk Pasar Amerika Serikat
Berita Terkini
10 Contoh Ucapan Wafat...
10 Contoh Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Teman Kantor, Penuh Makna
3 jam yang lalu
Sutradara Ingin Hapus...
Sutradara Ingin Hapus Donald Trump dari Home Alone 2, tapi Takut Diusir dari Amerika
4 jam yang lalu
Putri Anne Ungkap Pernikahannya...
Putri Anne Ungkap Pernikahannya dengan Arya Saloka Sempat Tak Direstui Keluarga
5 jam yang lalu
Kolaborasi dengan 3...
Kolaborasi dengan 3 Ahli, NOD Hadirkan Inovasi Kopi, Dessert, dan Fashion
6 jam yang lalu
Baim Wong Tak Keberatan...
Baim Wong Tak Keberatan Bayar Nafkah Mut'ah Rp1 Miliar untuk Paula Verhoeven
6 jam yang lalu
Paula Verhoeven Merasa...
Paula Verhoeven Merasa Difitnah usai Disebut Selingkuh dan Istri Durhaka dalam Putusan Cerai
7 jam yang lalu
Infografis
Jerman akan Gelar Latihan...
Jerman akan Gelar Latihan Militer untuk Hadapi Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved