8 Daftar Pertanyaan yang Sering Muncul saat Lebaran dan Antisipasi Jawabannya

Selasa, 09 April 2024 - 03:30 WIB
loading...
A A A
Jawablah seadanya seperti "ditunggu saja undangannya" atau "belum menemukan yang cocok".

7. Sudah Punya Anak Belum?

Banyak yang merasa bahwa pertanyaan kapan hamil, sudah punya anak belum, kok belum punya anak, atau hal yang berkaitan lainnya lebih sensitif daripada pertanyaan kapan nikah. Terlebih buat pasutri yang sudah lama menikah, namun belum juga diberikan keturunan.

Tetaplah tenang dan kuasai diri Anda. Jawab saja secara santai bahwa masalah keturunan hanya Tuhan yang punya kuasa. Yang terpenting juga, jangan kemudian Anda sedih dan merasa sakit hati.

8. Mau Makan Opor atau Ketupat?

Ada banyak hidangan yang cukup identik dengan lebaran. Sebut saja opor ayam, ketupat, sambal goreng ati, rendang, dan sebagainya. Hidangan tersebut juga kerap ditawarkan kepada kita saat bersilaturahmi ke rumah kerabat ataupun saudara.

Tak perlu bingung, Anda bisa memilih salah satu yang ditawarkan tuan rumah. Namun, jika memiliki alergi atau ketidaksukaan terhadap salah satu makanan tersebut, Anda bisa memilih sajian lain yang disuka. Tinggal berikan saja jawaban yang jujur.

Itulah daftar pertanyaan yang sering muncul saat lebaran. Tak perlu ditanggapi berlebihan, Anda tetap harus bersikap tenang dan menjawabnya dengan positif.
(tsa)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2125 seconds (0.1#10.140)