3 Penyakit yang Sering Dialami Santri dan Cara Mencegahnya

Selasa, 22 Oktober 2024 - 21:00 WIB
loading...
3 Penyakit yang Sering...
Ada beberapa penyakit yang sering dialami santri dan harus diwaspadai. Santri yang tinggal di pondok pesantren sering kali hidup dengan aktivitas yang padat. Foto/Health
A A A
JAKARTA - Ada beberapa penyakit yang sering dialami santri dan harus diwaspadai. Santri yang tinggal di pondok pesantren sering kali hidup dengan aktivitas yang padat dan lingkungan yang ramai.

Gaya hidup seperti ini sering kali menyebabkan beberapa masalah kesehatan yang perlu diwaspadai. Karena rutinitas belajar yang padat dan kondisi asrama yang terkadang kurang ideal, santri rentan terhadap beberapa penyakit tertentu.

Meski demikian, risiko ini bisa diminimalisir dengan menjaga kebersihan diri, lingkungan, serta pola hidup sehat. Jika menerapkan langkah-langkah pencegahan yang tepat, penyakit-penyakit tersebut bisa dihindari, sehingga dapat menjalani kegiatan belajar dengan nyaman dan sehat.

Berikut deretan penyakit yang sering dialami oleh santri, beserta cara mencegahnya dilansir dari berbagai Health Line, Selasa (22/10/2024).

3 Penyakit yang Sering Dialami Santri dan Cara Mencegahnya





1. Infeksi Saluran Pernapasan Atas



Infeksi Saluran Pernapasan Atas (ISPA) adalah penyakit yang sangat umum dialami oleh santri. ISPA biasanya disebabkan oleh infeksi virus atau bakteri yang menyerang saluran pernapasan bagian atas, seperti hidung, tenggorokan, dan sinus.

Gejala umum dari ISPA termasuk batuk, pilek, sakit tenggorokan, demam, dan hidung tersumbat. ISPA sering menyebar di lingkungan pesantren yang padat dan tertutup. Kurangnya ventilasi udara yang baik dan interaksi yang intens antara santri membuat penularan virus atau bakteri lebih mudah terjadi.

Cara Mencegah:
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1797 seconds (0.1#10.140)