Jelajahi Ide Kreatif untuk Menampilkan Signature Look

Jum'at, 09 Oktober 2020 - 06:36 WIB
loading...
Jelajahi Ide Kreatif...
Setiap individu dapat mengekspresikan diri melalui fesyen dengan cara yang unik. / Foto: ist
A A A
JAKARTA - Charles & Keithdi Oktober ini menghadirkan koleksi sepatu pumps dengan nuansa klasik Eropa dan tas crossbody dengan ketajaman sudut yang presisi, serta kacamata minimalis yang tampil artsy. Versatility dari Charles & Keith kembali menunjukkan ciri khasnya yang memikat dengan kebebasan untuk padu-padan di berbagai kegiatan yang mendukung aktivitas sepanjang hari.

(Baca juga: BTS dan BLACKPINK Dominasi MTV Europe Music Awards 2020 )

Charles & Keith percaya setiap individu dapat mengekspresikan diri melalui fesyen dengan cara yang unik. Berawal dari sepasang sepatu bisa memunculkan gaya yang berbeda —dengan rok tulle atau jeans skinny. Di sini, kita akan ditantang memunculkan ide kreatif untuk berani bereksperimen dengan berbagai tampilan untuk menampilkan signature look.

"Variasikan style kita menjadi sophisticated dengan koleksi yang didominasi oleh earth colors. Warna yang ada di sekitar kita seperti chalk, beige dan sage green menyatu dengan persona kita yang bebas berekspresi. Now, the choice is yours," tulis Charles & Keith dalam keterangan tertulisnya, Kamis (9/10).

Ragam koleksi Charles & Keith terinspirasi dari banyak hal yang menampilkan desain yang unik. Seperti pada desain Ruched Criss Cross Ballerina Flat, sepatu berhak pendek dengan tali bersilang tipis. Terlihat lentur laksana ballerina, tapi juga kukuh dengan heels pendek berwarna keemasan.

Pilihan lain jatuh kepada Block Heel Toe Pumps bertumit kotak dan bagian depan yang bulat yang bebas dipadukan dengan style yang sesuai. Tentu saja, perhatian tetap akan fokus pada sepatu kita.

Melengkapi tampilan, koleksi tas Long Boxy Crossbody Bag hadir dengan warna yang tegas, hitam atau putih. Tampilannya yang minimalis namun tegas dengan bentuk kotak yang akan memperkuat style.

(Baca juga: 7 Rempah Pengganti Garam, Nikmat dan Menyehatkan )

Sebagai sentuhan akhir, shades berwarna terang membuat pengguna semakin tampil percaya diri. Bingkainya yang tipis, mengekspos warna-warna soft seperti mauve, hijau dan biru tua bisa dipilih sesuai mood hati.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kolaborasi New Era dan...
Kolaborasi New Era dan Transformers G1 Hadirkan Koleksi Penuh Nostalgia
Kolaborasi dengan 3...
Kolaborasi dengan 3 Ahli, NOD Hadirkan Inovasi Kopi, Dessert, dan Fashion
Bangga! Linda Anggrea...
Bangga! Linda Anggrea Bawa Identitas Modest Fashion Asia Tenggara ke BoF Crossroads
Brand Gaya Hidup Ini...
Brand Gaya Hidup Ini Luncurkan Kampanye 50 Tahun Made for You Since 1975
Gandeng HighEnd, Natswear...
Gandeng HighEnd, Natswear Hadirkan Koleksi Lebaran Khas Timur Tengah
Kilau Wastra, Althafunissa...
Kilau Wastra, Althafunissa Perkenalkan Koleksi Eksklusif di IN2MF 2024
Tenun Troso Jepara:...
Tenun Troso Jepara: Keunikan Tradisi yang Kini Mendunia
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Gaya Busana Mewah Meghan...
Gaya Busana Mewah Meghan Markle di Acara Masak Netflix, Kenakan Busana Puluhan Juta
Rekomendasi
Prabowo Buka Suara Penggelapan...
Prabowo Buka Suara Penggelapan Dana MBG: Pasti Diurus, Uang Rakyat Kita Jaga
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
Halalbihalal Garda Satu,...
Halalbihalal Garda Satu, Nurul Ghufron Minta Doa Dilancarkan Seleksi Calon Hakim Agung
Berita Terkini
Tindakan Nekat Pangeran...
Tindakan Nekat Pangeran Harry Picu Keretakan Baru dengan William
26 menit yang lalu
Taiwan Ajak Wisatawan...
Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia Liburan, Sajikan Kuliner Halal hingga Alam Menawan
7 jam yang lalu
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
8 jam yang lalu
Artis FA Ditangkap Terkait...
Artis FA Ditangkap Terkait Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Ciri-cirinya
9 jam yang lalu
Bukan Selingkuh, Paula...
Bukan Selingkuh, Paula Verhoeven Ungkap Kronologi Sebenarnya di Balik Tuduhan Baim Wong
9 jam yang lalu
Hailey Bieber Umumkan...
Hailey Bieber Umumkan Idap 2 Kista Ovarium, Begini Kondisinya
9 jam yang lalu
Infografis
Antisipasi NATO, Putin...
Antisipasi NATO, Putin Panggil 160.000 Pemuda untuk Wajib Militer
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved