Terdengar Kurang Menarik, Mandi Air Dingin Ternyata Punya Berbagai Manfaat

Sabtu, 24 April 2021 - 02:43 WIB
loading...
Terdengar Kurang Menarik,...
Mandi air dingin memiliki banyak manfaat termasuk memperkuat sistem kekebalan tubuh, membuat tidur berkualitas, dan beberapa manfaat lainnya. / Foto: ilustrasi/Quora
A A A
JAKARTA - Mandi air dingin mungkin terdengar kurang menarik, tetapi memiliki segudang manfaat mengejutkan yang akan mengubah pikiran Anda setelah mencobanya.

Baca juga: Gandeng Bunga Citra Lestari, NOAH Rilis Mencari Cinta

Mandi air dingin memiliki banyak manfaat termasuk memperkuat sistem kekebalan tubuh , membuat tidur berkualitas, mempercepat metabolisme, meningkatkan kesuburan, meningkatkan energi, dan bahkan membuat anda tampak lebih menarik. Dilansir dari 33fuel, berikut 9 manfaat mandi air dingin.

1. Meningkatkan sistem imun

Mandi air dingin dapat membantu sistem kekebalan anda dengan beberapa cara. Paparan air dingin memicu pelepasan norepinefrin anti-inflamasi yang bermanfaat untuk tubuh. Sebuah penelitian menemukan bahwa perenang air dingin memiliki adaptasi yang lebih baik terhadap stres oksidatif, dan penelitian lain menjelaskan, berenang di air dingin dapat meningkatkan toleransi tubuh.

2. Mempercepat metabolisme

Orang yang mandi air dingin setiap hari menunjukkan peningkatan metabolisme yang mengaktivasi jaringan lemak baik, yang digunakan untuk menghasilkan panas dan melindungi kita dari dingin. Ini adalah jenis lemak yang kita butuhkan untuk meningkatkan metabolisme.

3. Meningkatkan produktivitas

Sebuah studi di Belanda telah melalukan penelitian yang melibatkan 3.000 partisipan selama 30 hari. Penelitian itu menemukan bahwa mereka yang tiap hari mandi dengan semburan air dingin selama 30-90 detik, 29% lebih produktif dibandingkan rekan mereka.

4. Meningkatkan pemulihan otot

Perendaman air dingin bermanfaat untuk performa olahraga. Peredaman ini dipraktikkan secara luas oleh atlet yang membutuhkan pemulihan cepat.

5. Meningkatkan energi

Mandi air dingin merangsang sistem saraf kita yang bertanggung jawab atas respons tubuh kita terhadap bahaya. Ini memicu pelepasan hormon adrenalin yang diperlukan untuk kewaspadaan.

6. Meningkatkan kesuburan pria

Beberapa bukti menunjukkan paparan suhu air yang tinggi, seperti mandi air panas, jacuzzi, dan pancuran air panas dapat menurunkan kesuburan pria. Testis membutuhkan lingkungan yang sejuk untuk beroperasi secara optimal.

7. Bangun lebih awal

Terlepas dari manfaat kesehatan yang tak terhitung jumlahnya, tidak diragukan lagi mandi air dingin membuat anda lebih konsentrasi. Hal itu juga membuat tubuh kita lebih aktif dan sehat karena sudah beraktivitas di pagi hari.

8. Membuat Anda lebih menarik

Mandi air dingin telah terbukti memperbaiki rambut dan kulit anda. Anda bahkan akan merasakannya, jika mandi air dingin membuat kulit Anda menjadi lebih terawat.

Baca juga: Menkes Sebut Penyebab Lonjakan Kasus Covid-19 di India karena 2 Hal Ini

9. Kualitas tidur lebih baik

Anda juga akan merasakan kualitas tidur yang lebih baik setelah mandi air dingin. Kita tahu betapa pentingnya tidur bagi atlet dan masyarakat umum. Mandi air dingin satu jam sebelum tidur, akan menurunkan suhu tubuh dan menenangkan pikiran Anda.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Alasan Harus Mengganti...
Alasan Harus Mengganti Sikat Gigi setelah Sembuh dari Batuk dan Flu
6 Tanda Aneh Tubuh Kekurangan...
6 Tanda Aneh Tubuh Kekurangan Nutrisi, Waspadai Berkedut hingga Sering Menguap
Idap Sindrom Tangan...
Idap Sindrom Tangan Alien, Wanita 77 Tahu Ini Bergerak Tak Terkendali
5 Olahraga yang Bisa...
5 Olahraga yang Bisa Memperpanjang Umur, Sepak Bola Turunkan Risiko Kematian Dini 28%
Benarkah Mengonsumsi...
Benarkah Mengonsumsi Telur Bisa Menyebabkan Kanker Payudara?
8 Cara Cegah Asam Urat...
8 Cara Cegah Asam Urat dan Kolesterol Tinggi Kambuh saat Lebaran, Jangan Kalap Makan!
3 Kue Lebaran Ini Setara...
3 Kue Lebaran Ini Setara dengan 1 Piring Nasi, Kalorinya Tinggi
Dexa Medica Rayakan...
Dexa Medica Rayakan 25 Tahun Kontribusi untuk Kesehatan Masyarakat Kamboja
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
Rekomendasi
Respons Tarif Trump...
Respons Tarif Trump Terbaru, Industri Galangan Kapal Butuh Kebijakan Impor Friendly
Tokoh Republik Peringatkan...
Tokoh Republik Peringatkan Pemilu Sela Mandi Darah jika Tarif Trump Rusak Ekonomi AS
Hujan Deras, 7 RT di...
Hujan Deras, 7 RT di Jakarta Terendam Banjir
Berita Terkini
Libur Lebaran 2025 Akan...
Libur Lebaran 2025 Akan Berakhir, Waspada Post Holiday Blues
3 jam yang lalu
Artis Hollywood Pria...
Artis Hollywood Pria Ini Mengaku Dipaksa P Diddy Berhubungan Seks
4 jam yang lalu
Penampakan Malioboro...
Penampakan Malioboro Diserbu Wisatawan saat Libur Lebaran, Pejalan Kaki Sulit Melangkah
5 jam yang lalu
Alasan Harus Mengganti...
Alasan Harus Mengganti Sikat Gigi setelah Sembuh dari Batuk dan Flu
6 jam yang lalu
Verrell Bramasta Akui...
Verrell Bramasta Akui Dekat dengan Fuji, Sering Olahraga dan Habiskan Waktu Bersama
7 jam yang lalu
7 Pengganti Gula Putih...
7 Pengganti Gula Putih yang Paling Sehat, Kurma Manis dan Bergizi
8 jam yang lalu
Infografis
5 Fakta Menarik Belalang...
5 Fakta Menarik Belalang Setan, Cantik tapi Punya Cairan Beracun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved