Unggahan Teaser DJ Snake Berkolaborasi dengan Lisa Blackpink Diserbu Penggemar

Kamis, 14 Oktober 2021 - 16:42 WIB
loading...
Unggahan Teaser DJ Snake...
Musisi kesohor Prancis, DJ Snake telah merilis teaser karya terbarunya di akun Instagramnya, @djsnake. / Foto: Instagram @djsnake
A A A
JAKARTA - Musisi kesohor Prancis, DJ Snake telah merilis teaser karya terbarunya di akun Instagramnya, @djsnake. Bersamaan dengan itu, dia pun menyampaikan kolaborasinya bersama Lisa Blackpink, Megan Thee Stallion, serta Ozuna.

Kabar tersebut membuat heboh penggemar Lisa Blackpink . "COMING SOON @ozuna @theestallion @lalalalisa_m," tulis DJ Snake pada unggahannya, Kamis (14/10/2021).

Dalam video berdurasi 30 detik itu, tampak DJ Snake yang mengenakan kemeja hijau dan jeans hitam keluar dari sebuah gedung. Kemudian, musisi bernama asli William Sami Etienne Grigahcine itu masuk ke mobil Rolls-Royce merah berplat "SXY GIRL".

Baca juga: Lama Tak Muncul di Layar Kaca, Ini Kesibukan Alice Norin di Masa Pandemi

Kamera lalu menyorot mobil lainnya. Terdapat 2 mobil Rolls-Royce memakai pelat "California LISA" dan "Texas MEGAN". Sementara itu ada juga 2 mobil McLaren warna hitam berplat "New York SNAKE" dan "Florida OZUNA".

Meski demikian, baik DJ Snake maupun Ozuna masih menutupi jadwal rilis dan judul single kolaborasi tersebut. Sang DJ hanya memastikan bahwa proyek 4 musisi itu akan segera rilis.

Unggahan itu tentu langsung disambut heboh oleh para penggemarnya. Pasalnya, mereka sudah lama menantikan kolaborasi ini. Banyak yang menduga bahwa SXY GIRL adalah judul lagu tersebut.

"Yes, aku yakin kolaborasi ini akan keren banget," tulis seorang warganet.

"OMG LALISA," sahut netizen lain.

"SG UNTUK SEXY GIRL, BETUL????" timpal netizen lainnya.

"Aku tak sabar dengan proyek ini," balas netizen lainnya.

Baca juga: 5 Jenis Makanan Sehat yang Bisa Meredakan Kecemasan dan Stres

Diketahui, kolaborasi itu sebelumnya sempat dibeberkan Ozuna saat menghadiri MTV Video Music Awards pada 13 September lalu. Kala itu, dia mengatakan bahwa kolaborasi DJ Snake, Megan Thee Stallion, Blackpink, dan Ozuna akan segera rilis.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kenapa Lisa BLACKPINK...
Kenapa Lisa BLACKPINK Selalu Di-bully?
7 Musisi Hijrah, Pilih...
7 Musisi Hijrah, Pilih Dalami Agama setelah Dapat Hidayah
Lisa BLACKPINK Debut...
Lisa BLACKPINK Debut di Oscar 2025, Pakai Gaun Tuksedo bak Rock Star
Kontroversi Lisa BLACKPINK...
Kontroversi Lisa BLACKPINK di Panggung Oscar, Diduga Pengaruh Pacar Miliardernya
Komposer Indonesia Desak...
Komposer Indonesia Desak Revisi UU Hak Cipta demi Kesejahteraan Pencipta Lagu
Bertabur Bintang! Konser...
Bertabur Bintang! Konser Musik Penuh Cinta Paling Ditunggu Bersama I LOVE RCTI di Bekasi
Kisah Terciptanya Lagu...
Kisah Terciptanya Lagu Bilang Saja hingga Ari Bias Gugat Agnez Mo
Deretan Musisi Dukung...
Deretan Musisi Dukung Band Sukatani Bersuara Lewat Karya, Tantri Kotak hingga Fanny Soegi
Agnez Mo Sindir Musisi...
Agnez Mo Sindir Musisi yang Menyerang soal Royalti: Gue Ditumbalin karena Agenda Kalian
Rekomendasi
Kolaborasi Pelaku Industri,...
Kolaborasi Pelaku Industri, Mitra Bisnis dan Konsumen Perkuat Ekosistem Otomotif
Toyota Kembangkan Mesin...
Toyota Kembangkan Mesin Hybrid untuk Mobil Balap Gazoo
Kereta Lebaran Jarak...
Kereta Lebaran Jarak Jauh Masih Tersedia 1,4 Juta Kursi
Berita Terkini
Apakah Boleh Minum Kopi...
Apakah Boleh Minum Kopi saat Sahur? Perhatikan 5 Hal Ini Agar Tidak Dehidrasi
1 jam yang lalu
IU Blak-blakan Akui...
IU Blak-blakan Akui Syuting When Life Gives You Tangerines dalam Keadaan Mabuk
2 jam yang lalu
Alasan Sebenarnya Ratu...
Alasan Sebenarnya Ratu Camilla Menikah dengan Raja Charles III, Bukan demi Kekuasaan
3 jam yang lalu
Bobon Santoso Diblokir...
Bobon Santoso Diblokir Istri usai Mualaf, Kini Hubungan Kembali Membaik
4 jam yang lalu
Akses Kesehatan Makin...
Akses Kesehatan Makin Mudah, Klinik Damessa Hadir di Pondok Bambu
5 jam yang lalu
Pemakaman Barbie Hsu...
Pemakaman Barbie Hsu Diiringi Tangis Keluarga di Tengah Hujan dan Kabut Tebal
5 jam yang lalu
Infografis
10 Negara dengan Anggaran...
10 Negara dengan Anggaran Pertahanan Tertinggi pada 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved