Ratna Sari Dewi Istri ke-5 Bung Karno Viral, Tampil Enerjik di Usia 82 Tahun Nyanyikan Lagu Indonesia

Minggu, 30 Januari 2022 - 17:18 WIB
loading...
Ratna Sari Dewi Istri...
Ratna Sari Dewi, salah satu istri Presiden pertama RI, Ir. Soekarno, mendadak viral di media sosial. Foto/IG @dewisukarnoofficial
A A A
JAKARTA - Ratna Sari Dewi , salah satu istri Presiden pertama RI, Ir. Soekarno , mendadak viral di media sosial . Videonya saat berdansa berhasil mencuri masyarakat Indonesia dan masuk ke dalam FYP (For You Page) TikTok.

Ratna Sari Dewi yang berasal dari Jepang diketahui bernama asli Naoko Nemoto. Ia merupakan istri ke-5 Bung Karno yang dinikahi pada 1962 saat masih berusia 22 tahun.



Dalam video berdurasi 46 detik tersebut, Ratna Sari Dewi tampak cantik mengenakan gaun bernuansa merah dengan motif lukisan vintage yang begitu menawan. Penampilannya semakin terlihat necis dengan balutan makeup bernuansa semibold. Baluran lipstik merah terpampang jelas di bibir mungilnya.

Untuk tatanan rambut, Ratna Sari Dewi tampil fresh bergaya short curly yang dipermanis dengan warna dark blonde. Tak lupa aksesori berbentuk bunga mawar tersemat di bagian belakang rambutnya.



Ratna Sari Dewi Istri ke-5 Bung Karno Viral, Tampil Enerjik di Usia 82 Tahun Nyanyikan Lagu Indonesia


Ratna Sari Dewi juga memakai sejumlah perhiasan bernuansa gold berupa gelang, cincin, dan anting-anting hingga membuat penampilannya secara keseluruhan terlihat sangat elegan.

Tak hanya outfit, aksi Ratna Sari Dewi saat berdansa sembari melantunkan tembang lawas Nona Manis Siapa Yang Punya khas Maluku juga menuai banyak pujian. Dalam video itu, Ratna Sari Dewi tampak enerjik berdansa dan bernyanyi meski usianya telah menginjak 82 tahun.

Dia bahkan sempat meralat penyanyi latar yang salah melafalkan lirik. Hal ini membuktikan bahwa kenangannya terhadap Indonesia masih membekas jelas.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Its Family Time! Gak...
Its Family Time! Gak Perlu Scroll Berjam-jam Semua Tren Viral Ada di Kisah Viral Specta GTV!
Penampakan Pertama Toxic...
Penampakan Pertama Toxic Avenger Langsung Dihujat Penggemar
Mengenal Sarah Maria...
Mengenal Sarah Maria Istri Dokter Oky Pratama, Bule Cantik yang Jadi Mualaf
Profil Dokter Oky Pratama,...
Profil Dokter Oky Pratama, Dikaitkan Video Viral Dipanggil Sayang Seorang Pria di Kamar Hotel
Viral! Video Kim Sae...
Viral! Video Kim Sae Ron yang Diduga Diperdaya Kim Soo Hyun, Dipacari di Usai 15 Tahun
Its Family Time! Jangan...
Its Family Time! Jangan sampai Kudet, Kisah Viral Specta GTV Kasih Info Ter-update Tiap Hari Selama Ramadan!
Anak Syahrini Kenakan...
Anak Syahrini Kenakan Kaus Kaki Seharga UMR, Netizen: Biaya Hidup Gue
Viral! Maling Kembalikan...
Viral! Maling Kembalikan Motor Curian, Iba saat Mengetahui Korbannya Yatim Piatu
#NgeDealYuk Special...
#NgeDealYuk Special Ramadan 2025: Kolaborasi Kreator & Brand Lebih Besar dan Lebih Seru!
Rekomendasi
Panen Perdana, Rembuk...
Panen Perdana, Rembuk Pemuda Komitmen Wujudkan Swasembada Pangan
3 Lokasi Pusat UTBK...
3 Lokasi Pusat UTBK 2025 di Unair, Peserta Ujian Harus Memakai Kemeja Putih
Suami-Istri di Asahan...
Suami-Istri di Asahan Tewas Bersimbah Darah di Kamar, Diduga Korban Pembunuhan
Berita Terkini
Earth Hour 2025, Park...
Earth Hour 2025, Park Hyatt Jakarta Ajak Tamu Yoga dalam Gelap Bertabur Cahaya Lilin
1 menit yang lalu
Saham Jungkook BTS Senilai...
Saham Jungkook BTS Senilai Rp95 Miliar Dicuri saat Wamil, Pelaku Diduga Orang Dalam
1 jam yang lalu
Willie Salim Dilaporkan...
Willie Salim Dilaporkan Warga Palembang Buntut Konten Rendang 200 Kg Hilang
2 jam yang lalu
Putri Diana Pernah Naksir...
Putri Diana Pernah Naksir Tom Cruise, tapi Ogah Pacaran Gegara Terlalu Pendek
3 jam yang lalu
Penjelasan Ending Newtopia...
Penjelasan Ending Newtopia dan Kemungkinan Hadirnya Season 2
4 jam yang lalu
Anak Muda Korea Selatan...
Anak Muda Korea Selatan Semakin Takut Menikah dan Melahirkan
5 jam yang lalu
Infografis
Petinju Legendaris George...
Petinju Legendaris George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved