Kapten Vincent Raditya Sakit di Luar Negeri, Netizen: Kapan Pulang? Bareskrim Kangen

Minggu, 20 Maret 2022 - 06:35 WIB
loading...
Kapten Vincent Raditya...
Kapten Vincent atau Vincent Raditya beberapa waktu lalu mengabarkan sakit. Di Instagram, Kapten Vincent mengaku positif Covid-19 dan berada di luar negeri. Foto/Instagram Vincent Raditya
A A A
JAKARTA - Kapten Vincent atau Vincent Raditya beberapa waktu lalu mengabarkan tengah sakit . Melalui postingan di Instagram pribadinya, Kapten Vincent mengaku positif Covid-19 dan berada di luar negeri.

Sementara itu, Kapten Vincent membagikan unggahan pada Kamis, 10 Maret 2022. Postingan tersebut memperlihatan video pesawat terkena serangan imbas invasi Rusia ke Ukraina.

"Saya ga bisa bayangkan apa yang di rasakan di dalam cockpit itu.. RIP," tulis Kapten Vincent dikutip pada Minggu (20/3/2022).

Postingan tersebut langsung ramai dikomentari netizen . Alih-alih mendapat simpati dari masyarakat lantaran baru saja berjuang melawan penyakit yang disebabkan virus corona baru , Kapten Vincent justru dihujat.


Netizen mendoakan sang pilot agar cepat sehat dan kembali pulih seperti sebelumnya agar bisa segera mendatangi Bareskrim Polri . Beberapa di antaranya juga menanyakan terkait panggilan untuk menjalani pemeriksaan.

"Capt belum ada Panggilan ????" tanya netizen.

"Capt kapan pulang ada yang kangen berat nie #bareskrimpolri," kata netizen.

"@divisihumaspolri kpn giliran nya no antri nya," komentar netizen.


"Jangan perduliin komen Capt, fokus kesembuhan yang utama, semoga cepat pulih. Kami rakyat Indonesia mendoakan Capt agar lekas pulih kembali agar cepat-cepat ke Bareskrim Polri," tulis netizen.

"Jangan pedulikan omongan netizen capt, yang penting tetap semangat capt. Bareskrim dah nunggu," imbuh netizen lainnya.

Sebagaimana diketahui, Kapten Vincent diduga sebagai afiliator binary option platform Oxtrade. Karena itu, dia pun disebut-disebut akan bernasib sama seperti Indra Kenz dan Doni Salmanan yang sudah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan karena kasus penipuan trading binary option.

(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Keluarga Mat Solar Terima...
Keluarga Mat Solar Terima Rp2,2 Miliar Ganti Rugi Tanah untuk Proyek Tol Serpong-Cinere
Suami Kim Sae Ron Akhirnya...
Suami Kim Sae Ron Akhirnya Muncul, Akui Menikah 12 Januari 2025
Raffi Ahmad Disemprot...
Raffi Ahmad Disemprot MUI Buntut Jadikan Janda sebagai Candaan, Langsung Minta Maaf
Profil Arafah Rianti,...
Profil Arafah Rianti, Pacar Steven Wongso
Kronologi Lengkap Perseteruan...
Kronologi Lengkap Perseteruan Judika vs Ahmad Dhani, Berawal dari Lagu Dewa 19
Ariel NOAH Tak Mampu...
Ariel NOAH Tak Mampu Lakukan Direct License, Akui Butuh LMK untuk Urus Royalti
Sengketa Tanah Mat Solar...
Sengketa Tanah Mat Solar Berakhir Damai, Ganti Rugi Rp3,3 Miliar Cair 26 Maret
Disebut Ahmad Dhani...
Disebut Ahmad Dhani Nyolong Lagu Dewa 19, Judika Tegaskan Bukan Maling
Ahmad Dhani Sebut Ariel...
Ahmad Dhani Sebut Ariel NOAH Salah Pergaulan, Sindir Kebijakan Lagu Tanpa Izin
Rekomendasi
Kodam I BB Tegaskan...
Kodam I BB Tegaskan Usut Laporan Afner Harahap Terkait Kasus Dugaan Perzinahan Praka NM
2 Terobosan Baru Meningkatkan...
2 Terobosan Baru Meningkatkan Akurasi Penilaian Kredit, Didukung AI
Oknum Anggota TNI AL...
Oknum Anggota TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Banjarbaru Kalsel Ditangkap
Berita Terkini
6 Penyebab Pertikaian...
6 Penyebab Pertikaian Pangeran William dan Harry, dari Keluarga Jadi Musuh Bebuyutan
5 jam yang lalu
3 Potret Cantik Sarah,...
3 Potret Cantik Sarah, Kakak Mees Hilgers yang Nonton Timnas Indonesia Langsung di GBK
5 jam yang lalu
Cobain 3 Takjil Hits...
Cobain 3 Takjil Hits TikTok di #NgabuburitBarengMursid, Buka Puasa Makin Seru
6 jam yang lalu
2 Film Horor yang Tayang...
2 Film Horor yang Tayang saat Libur Lebaran 2025, Ada Pabrik Gula
6 jam yang lalu
Ramadan Penuh Berkah,...
Ramadan Penuh Berkah, AQUA dan DMI Jateng Hadirkan Program Spesial di Masjid Semarang
6 jam yang lalu
2 Postingan Kontroversial...
2 Postingan Kontroversial Ayah Azizah Salsha soal Timnas Indonesia, Tudingan Mees Hilgers Bikin Geram
7 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Mengapa Tanaman...
Ini Alasan Mengapa Tanaman Ganja Harus Ditanam di Ketinggian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved