Minyak Goreng Rendah Kolesterol, Ini 3 Rekomendasi untuk Anda

Selasa, 26 April 2022 - 15:46 WIB
loading...
A A A
Kadar kolesterolnya akan lebih rendah daripada minyak biasa jika Anda menggunakan minyak calona untuk memasak. Bahkan, minyak canola mampu menurunkan kadar kolesterol jahat hingga 17% jika dibandingkan dengan minyak biasa.

3. Minyak Jagung

Minyak jagung merupakan salah satu jenis minyak goreng rendah kolestrol yang baik untuk kesehatan jantung. Ini artinya, minyak ini juga bagus untuk penderita kolesterol.

Minyak jagung diperkaya kandungan antioksidan seperti vitamin E yang mampu mengurangi risiko Anda terhadap berbagai penyakit jantung. Selain itu, minyak ini juga dapat mengurangi kadar kolesterol.

Kandungan pistosterol dalam minyak jagung bisa menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. Bahkan, menggunakan minyak jagung untuk menggoreng juga mampu menurunkan kadar trigliserida dalam tubuh.
(tsa)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1716 seconds (0.1#10.140)