Raih Komedian Pendatang Baru Paling Bersinar, Surya Insomnia Ucapkan Terima Kasih ke Komeng

Minggu, 16 Oktober 2022 - 00:24 WIB
loading...
Raih Komedian Pendatang...
Surya Insomnia meraih pengahargaan kategori Pendatang Baru Paling Bersinar di Anugerah Komedi Indonesia 2022. Pemenang dibacakan langsung oleh 4 Sekawan. Foto/Instagram Surya Insomnia
A A A
JAKARTA - Surya Insomnia meraih pengahargaan kategori Pendatang Baru Paling Bersinar di Anugerah Komedi Indonesia 2022 . Pemenang dibacakan langsung oleh grup lawak legendaris, 4 Sekawan.

Surya mengaku tak menyangka bisa memenangkan penghargaan tersebut. Dalam pidatonya, dia tak lupa mengucapkan terima kasih kepada Komeng dan Indro yang menjadi mentornya.

“Ya Allah menang jadi komedian,” kata Surya di iNews Tower, Jakarta pada Sabtu, 15 Oktober 2022.

“Terima kasih banyak mentor-mentor saya. Komeng, Pak Indro, terima kasih,” sambungnya.



Pada kategori ini, pemilik nama asli Surya Dini itu harus bersaing ketat dengan sejumlah komedian ternama lainnya. Mereka di antaranya adalah Kiky Saputri, Marshel Widianto hingga Mpok Alfa.

Anugerah Komedi Indonesia 2022 merupakan apresiasi untuk para komedian Tanah Air yang diberikan oleh Persatuan Seniman Komedi Indonesia (PaSKI). Acara ini ditayangkan secara langsung oleh iNews TV.

PaSKI menghadirkan beberapa kategori nominasi penghargaan yang diperebutkan oleh komedian-komedian ternama Tanah Air dalam Anugerah Komedi Indonesia 2022.

Mulai dari Komedian Pria Terpilih dan Terfavorit, Komedian Wanita Terpilih dan Terfavorit, Komika Terpilih dan Terfavorit, Komedian Pengumpan dan Objek Penderita Terpilih, Komedian Pendatang Baru Yang Bersinar Terpilih, Aktor Atau Aktris Tayangan Komedi Terpilih.



Tak hanya itu, PaSKI pun memberikan penghargaan bagi Komedian Legenda Indonesia Terpilih, Pengabdian Seumur Hidup Terpilih, Komedian Tradisional Terpilih serta Penghargaan Khusus bagi seniman dan organisasi komedi terpilih.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Profil Arafah Rianti,...
Profil Arafah Rianti, Pacar Steven Wongso
Kronologi Lengkap Perseteruan...
Kronologi Lengkap Perseteruan Judika vs Ahmad Dhani, Berawal dari Lagu Dewa 19
Ariel NOAH Tak Mampu...
Ariel NOAH Tak Mampu Lakukan Direct License, Akui Butuh LMK untuk Urus Royalti
Sengketa Tanah Mat Solar...
Sengketa Tanah Mat Solar Berakhir Damai, Ganti Rugi Rp3,3 Miliar Cair 26 Maret
Disebut Ahmad Dhani...
Disebut Ahmad Dhani Nyolong Lagu Dewa 19, Judika Tegaskan Bukan Maling
Ahmad Dhani Sebut Ariel...
Ahmad Dhani Sebut Ariel NOAH Salah Pergaulan, Sindir Kebijakan Lagu Tanpa Izin
Ahmad Dhani Sentil Ariel...
Ahmad Dhani Sentil Ariel NOAH yang Izinkan Semua Orang Nyanyikan Lagunya Tanpa Izin: Sok Kaya!
Jualan Takjil saat Ramadan,...
Jualan Takjil saat Ramadan, Epy Kusnandar Raup Rp15 Juta Sehari
Vidi Aldiano Jalani...
Vidi Aldiano Jalani Spa Day, Berharap Ada Kemajuan dalam Pengobatannya
Rekomendasi
Awas Garuda! Bahrain...
Awas Garuda! Bahrain Bisa Jadi Sandungan Tak Terduga di SUGBK
Prabowo Minta Pejabat...
Prabowo Minta Pejabat Perbaiki Komunikasi: Jangan Sampai Rakyat Digiring Opini Tidak Benar
Pertamina Gelar Program...
Pertamina Gelar Program Mengaji Berhadiah Voucher BBM di SPBU
Berita Terkini
Profil Arafah Rianti,...
Profil Arafah Rianti, Pacar Steven Wongso
38 menit yang lalu
Kate Middleton Dorong...
Kate Middleton Dorong Pangeran William Buka Hati untuk Harry demi Keluarga Kerajaan
1 jam yang lalu
Kronologi Lengkap Perseteruan...
Kronologi Lengkap Perseteruan Judika vs Ahmad Dhani, Berawal dari Lagu Dewa 19
1 jam yang lalu
Mudik Bersih Anti Kuman...
Mudik Bersih Anti Kuman di Berbagai Lokasi Jawa hingga Bali
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Romansa...
Sinopsis Sinetron Romansa Kampung Dangdut Eps 25: Bertunangan Galuh dan Raka Mulai Saling Cinta?
2 jam yang lalu
Pizza 100 Meter Meriahkan...
Pizza 100 Meter Meriahkan Bukber di TMII, Sambut Ramadan dengan Cara Berbeda
2 jam yang lalu
Infografis
Ketakutan Resesi AS,...
Ketakutan Resesi AS, Harga Emas ke Rekor Sepanjang Masa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved