Petugas KPPS Waspada, Ini Ciri-ciri Kelelahan Agar Tidak Tumbang saat Pemilu
Selasa, 13 Februari 2024 - 13:15 WIB
7. Perubahan Mood dan Emosi
Kelelahan dapat menyebabkan perubahan mood dan emosi. Di mana dapat memengaruhi interaksi anggota KPPS dengan pemilih dan rekan-rekan kerja mereka.
8. Peningkatan Risiko Kesehatan
Kelelahan yang berkelanjutan dapat meningkatkan risiko masalah kesehatan seperti dehidrasi, kelelahan fisik, dan penyakit terkait stres.
Baca Juga
(dra)
Lihat Juga :
tulis komentar anda