Indonesia Kini Punya Produk Insulin Generik, Lebih Murah dan Mudah Dijangkau

Minggu, 25 Agustus 2024 - 05:50 WIB
“Jadi setelah masa patennya habis, perusahaan farmasi lain boleh memproduksi, dapat lisence dari si orang ini, bahan bakunya seperti ini. Jatohlah dia ke generik,” ungkapnya.

Selain itu, produsen obat generik harus membuktikan bahwa produknya mengandung bahan aktif yang sama dengan produk paten sebelumnya. Mereka harus memastikan bahwa obat generik mereka mempertahankan bentuk yang sama (cair, pil, kapsul, suntik, topikal), konsentrasi, dan dosis sebagai obat asli.

“Generik pun kemudian ada yang bermerek. Ada beberapa perusahaan dapat lisence, produksi, kan harus dibedain dong namanya,” tutur Noffendri.

“Makanya dia kasih nama sendiri-sendiri berdasarkan nama perusahannya. Makanya dia namanya obat generik bermerek (kandungannya) ya sama,” pungkasnya.
(tsa)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More