Ini Koleksi Flower Bernuansa Vintage dari Kate Spade New York

Kamis, 26 November 2020 - 11:10 WIB


Untuk penggemar tas kecil, koleksi Spade Flower Coated Canvas juga menghadirkan Infinite Medium Camera Bag. Tas selempang berbentuk oval dengan bukaan resleting ini cocok untuk Anda yang menyukai segala hal yang praktis untuk segala kesibukan. Cukup padukan dengan busana kasual, tas ini akan cocok menemani hari-hari.

Berdasarkan keterangan resmi, Kamis (26/11) koleksi Flower Spade Coated Canvas Collection Holiday 2020 saat ini sudah tersedia di seluruh butik Kate Spade New York di Indonesia.
(sal)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More