Ellen Widyasari Bagikan Kisah Rintis Bisnis Nasi Tumpeng lewat Podcast Aksi Nyata, Berawal di Negeri Tetangga
Selasa, 11 Oktober 2022 - 11:35 WIB
Saat kembali ke Indonesia, Ellen lantas kembali melanjutkan usahanya. Dia yang semula belajar masak secara autodidak, mulai menambah ilmu. Dari ikut komunitas kuliner hingga mengikuti kursus memasak.
Selama kurang lebih 15 tahun, Ellen konsisten menjalani usaha tumpengnya itu. Meski pandemi Covid-19 sempat melanda, dia tak putus asa dan tidak berhenti berinovasi.
“Tidak cuma di bisnis tumpeng aja ya, tapi di semua bisnis, yang paling penting itu adalah konsisten, kesabaran, dan tidak mudah putus asa,” ungkap Ellen.
“Karena yang namanya hambatan itu pasti ada aja. Ada yang kadang kala bisa kita kontrol atau ada juga hal-hal yang nggak bisa kita kontrol, kayak masalah pandemi kemarin. Tapi ada hal kita bisa mengatasi hambatan-hambatan itu menjadi sebuah tantangan yang bisa dilampaui,” pungkasnya.
Selama kurang lebih 15 tahun, Ellen konsisten menjalani usaha tumpengnya itu. Meski pandemi Covid-19 sempat melanda, dia tak putus asa dan tidak berhenti berinovasi.
“Tidak cuma di bisnis tumpeng aja ya, tapi di semua bisnis, yang paling penting itu adalah konsisten, kesabaran, dan tidak mudah putus asa,” ungkap Ellen.
“Karena yang namanya hambatan itu pasti ada aja. Ada yang kadang kala bisa kita kontrol atau ada juga hal-hal yang nggak bisa kita kontrol, kayak masalah pandemi kemarin. Tapi ada hal kita bisa mengatasi hambatan-hambatan itu menjadi sebuah tantangan yang bisa dilampaui,” pungkasnya.
(tsa)
tulis komentar anda