Daftar Rumah Sakit yang Tidak Menerima BPJS Kesehatan di Jakarta

Kamis, 09 Februari 2023 - 05:26 WIB
loading...
Daftar Rumah Sakit yang...
Daftar rumah sakit yang tidak menerima BPJS Kesehatan di Jakarta ini perlu dicatat, terutama masyarakat ibu kota. / Foto: ilustrasi/Freepik
A A A
JAKARTA - Daftar rumah sakit yang tidak menerima BPJS Kesehatan di Jakarta ini perlu dicatat, terutama masyarakat ibu kota. Dengan begitu, Anda tidak salah pilih rumah sakit jika mengandalkan BPJS Kesehatan sebagai metode pembayaran.

Ya, sejatinya belum semua rumah sakit di Jakarta menerima pembayaran menggunakan BPJS Kesehatan . Rumah sakit seperti itu kebanyakan kepemilikannya swasta.

So, rumah sakit mana saja yang tidak menerima BPJS Kesehatan? Berikut daftar yang berhasil dirangkum SINDOnews pada Rabu (8/2/2023).

Baca juga: Apa Penyebab Gagal Ginjal pada Anak? Orang Tua Wajib Tahu

1. Rumah Sakit Pondok Indah

Menurut laporan Lifepal, Rumah Sakit Pondok Indah tidak menerima pasien BPJS, karena fasilitas kesehatan ini hanya ditujukan untuk kalangan menengah ke atas, orang asing, dan juga ekspatriat.

Meski tidak menerima pasien BPJS Kesehatan, rumah sakit ini masih menerima asuransi swasta seperti Sinarmas, Cigna, Avrist, Manulife, MAG, maupun Prudential.

2. Rumah Sakit Ibu dan Anak Grand Family

Rumah sakit ini berada di kawasan Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara. Menurut laporan Rumah.com, rumah sakit ini belum bekerja sama dengan BPJS Kesehatan.

3. Rumah Sakit Khusus Mata Jakarta Eye Center Kedoya
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2092 seconds (0.1#10.140)