Bisa Atasi Masalah Psikosomatis hingga Fobia, Apa Itu Hipnoterapi?

Kamis, 29 Juni 2023 - 14:16 WIB
loading...
A A A
Dijuluki sebagai Mind Programming Terbaik 2015, Aria Surya sejak 2013 juga fokus menangani penderita psikosomatis dan anak dengan keluhan fobia nasi.

Pemilik nama lengkap Aria Surya Dwijaya itu pun menjelaskan bahwa psikosomatis merupakan gangguan pikiran atau emosi yang berakibat ke tubuh atau fisik seperti kecemasan yang mengakibatkan asam lambung, insomnia, migrain, serta gangguan lainnya yang berhubungan dengan pikiran dan mental.

Sementara itu, Aria memahami semua hal tersebut, setelah dia mengenal hipnosis dan terus belajar hingga instruktur. Sebelumnya, pria kelahiran Cilacap, 20 Juli 1993 ini memiliki hobi sulap.

Dia pun memberikan edukasi perihal psikosomatis dan gangguan emosi lainnya melalui kanal YouTube miliknya Aria Surya Official. Selain itu, dia juga aktif di media sosial TikTok dan Instagram @aria_surya58.

"Lewat edukasi yang dibagikan lewat media sosial, akhirnya banyak orang merasa teredukasi dan tidak lagi takut untuk melakukan hipnoterapi," ujarnya.



Saat ini, Aria tercatat sebagai Founder Aria Surya Hipnoterapi, Founder Halo Hipnoterapi, Sekjen Perkumpulan Hipnoterapis Indonesia (Perhisa), Pendiri HCK Indonesia dan Yayasan Certification Hypnosis Hypnotherapy serta aktif sebagai hipnoterapis dan trainer di Indonesia.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengenal Terapi Topi...
Mengenal Terapi Topi Dingin, Cara Kate Middleton Atasi Rambut Rontok selama Perawatan Kanker?
Atasi Syaraf Kejepit...
Atasi Syaraf Kejepit dan Struktur Tubuh Bermasalah dengan Terapi Genqi
Misi Mustahil Tom Cruise...
Misi Mustahil Tom Cruise Hilangkan Kantung Mata, Mulai Jalani Krioterapi
Model Terapi Intensif...
Model Terapi Intensif Sukses Rehabilitasi 6.000 Anak Berkebutuhan Khusus dengan Tingkat Keberhasilan 70%
Mengenal IMOT, Model...
Mengenal IMOT, Model Terapi Intensif yang Efektif untuk Anak dan Remaja Penyandang Disabilitas
Imunoterapi Memberikan...
Imunoterapi Memberikan Harapan Baru untuk Kanker Darah
Mengenal Terapi Dingin...
Mengenal Terapi Dingin yang Dilakukan Nikita Willy, Rendam Wajah dengan Es Batu
Ria Ricis Bersyukur...
Ria Ricis Bersyukur Moana Ada Kemajuan usai Jalani Terapi Bicara
Terapi Cermin Efektif...
Terapi Cermin Efektif Tingkatkan Fungsi Motorik Pasien Stroke
Rekomendasi
Ambisi Sultan Amangkurat...
Ambisi Sultan Amangkurat I Bangun Istana Megah Mengerahkan 300 Ribu Pekerja Kandas Diterjang Banjir Bandang
Mengungkap Filosofi...
Mengungkap Filosofi di Balik Arsitektur GAIA Milik Jetour di Shanghai Auto Show 2025
Gaji Damkar Jakarta...
Gaji Damkar Jakarta Naik, Total Rp6,4 Juta Per Bulan
Berita Terkini
Melly Goeslaw Akui Oplas...
Melly Goeslaw Akui Oplas usai Wajahnya Disebut Berubah: Bayar Pakai Duit Sendiri
36 menit yang lalu
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 2: Renata Menyelidiki Siapa Orang di Balik Pembunuhan Ayahnya
1 jam yang lalu
Barack Obama dan Michelle...
Barack Obama dan Michelle Kepergok Kencan di Restoran, Redam Rumor Cerai
1 jam yang lalu
Demi Keutuhan Rumah...
Demi Keutuhan Rumah Tangga, Paula Verhoeven Rela Minta Maaf Saat Dimaki Depan Orang Banyak
3 jam yang lalu
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
4 jam yang lalu
Kondisi Terkini Fachri...
Kondisi Terkini Fachri Albar usai Ditangkap Kasus Narkoba, Polisi Pastikan Sehat
12 jam yang lalu
Infografis
Donald Trump Marah Besar...
Donald Trump Marah Besar kepada Vladimir Putin, Ada Apa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved