Indonesia Comic Con x DG Con 2023 Digelar di JCC, Catat Jadwalnya!

Rabu, 01 November 2023 - 19:25 WIB
loading...
A A A
Para pengunjung pun akan dapat menikmati product showcase dari sejumlah games publisher, publisher film, gaming peripheral, e-sports teams, media dan OTT video streaming, serta komunitas hobi dan mainan dalam partner exhibition area. Pada bagian artist alley, Indonesia Comic Con x DG Con 2023 akan menghadirkan lebih dari ratusan kreasi lokal dan international.

Ada juga 20 komikus ternama, serta lebih dari 10 ribu komik dari penerbit terkenal. Para pelaku industri kreatif juga bisa melakukan portfolio review dari berbagai brand ternama.

Indonesia Comic Con x DG Con 2023 juga akan turut diramaikan oleh kehadiran bintang tamu internasional. Seperti aktor pemeran Chuck Bass dalam serial Gossip Girl Ed Westwick, Motoaki Tanigo selaku CEO of Cover Corp, serta vtuber ternama seperti Kureiji Ollie, Airani Iofifteen, Kobo Kanaeru, Regis Altare, dan juga JKT48 vtuber.

Acara ini juga akan dihadiri oleh dua international comic artist, yaitu Harvey Tolibao dan Von Randall. Selain itu, beberapa komikus dari kalangan seniman lokal, seperti Arif Prianto, Yasmine Putri, Sami Basri, Garrie Gastony, dan juga Aswin Siregar.

Bagi para pecinta cosplayer, Indonesia Comic Con x DG Con 2023 juga akan menghadirkan cosplayer lokal dan internasional. Mulai dari Larissa, Naru, Angel Rose, Ely, Will, dan Hakaosan, hingga pertunjukan musik oleh Kaiju Bop featuring Haruka dan DJ Throopers.

Adapun tiket Indonesia Comic Con x DG Con 2023 dijual dengan beberapa kategori, General (1 hari): Rp150 ribu, General (2 hari): Rp280 ribu, Cosplayer Ticket: Rp125 ribu, VIP Cosplayer (2 hari): Rp500 ribu, VIP General (2 hari): Rp1 juta. Tiket reguler sudah bisa dibeli di @loketcom.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Chapter Terbaru Eagle...
Chapter Terbaru Eagle Resmi Dirilis! Apa yang Terjadi Selanjutnya?
Dari Universe Bima,...
Dari Universe Bima, Komik EAGLE Hadir di Aplikasi KLAKLIK
MNC Animation Hadir...
MNC Animation Hadir di Indonesia Comic Con 2024 Promosi ZANNA: Whisper of Volcano Isle , Tayang 2 Januari 2025!
Viral! Pasangan Pengantin...
Viral! Pasangan Pengantin di Singosari Nikah Pakai Kostum Cosplay One Piece
Anime Festival Asia...
Anime Festival Asia 2024, BANDAI Namco Asia Kenalkan Mobile Suit Gundam SEED FREEDOM
SHUEISHA Meriahkan Anime...
SHUEISHA Meriahkan Anime Festival Asia 2024
Mengenal Kostum Boruto...
Mengenal Kostum Boruto yang Dipakai Gibran, Identik dengan Kisah Manga Naruto Uzumaki?
Penuh Keseruan, Vision+...
Penuh Keseruan, Vision+ Bersama Telkomsel Ramaikan Indonesia Comic Con x DG con 2023
Mix & Match Hijab Kostum...
Mix & Match Hijab Kostum Karakter di Indonesia Comic Con, Cosplayer Ini Tuai Pujian
Rekomendasi
Isu TNI Masuk Kampus...
Isu TNI Masuk Kampus Hanya Gorengan, Akademisi Unindra Ajak Lawan Narasi Pecah Belah Bangsa
Kapan Iduladha 2025?...
Kapan Iduladha 2025? Cek Jadwalnya di Sini!
Status Ojol Bakal Diubah...
Status Ojol Bakal Diubah Jadi Pelaku UMKM, Grab Beri Catatan Ini
Berita Terkini
Richeese Pizza Kini...
Richeese Pizza Kini Hadir di Indonesia, Berikan Sensasi Baru Buat Pecinta Kuliner Tanah Air
34 menit yang lalu
Ammar Zoni Siap Hirup...
Ammar Zoni Siap Hirup Udara Bebas? Ini Penjelasan Kuasa Hukumnya
41 menit yang lalu
Petualangan Seru Wisata...
Petualangan Seru Wisata Kereta di Pegunungan Alpen Swiss, Cuma Rp600 Ribuan!
3 jam yang lalu
Siapa Sahabat Baim Wong...
Siapa Sahabat Baim Wong yang Jadi Teman Curhat Paula Verhoeven di Dalam Kamar?
4 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 221: Usaha Amira dan Biru Dapatkan Sample DNA Arkana
7 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
7 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved