6 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan, Bisa Menguatkan Jantung

Selasa, 12 Maret 2024 - 21:05 WIB
loading...
A A A


4. Stres dan Kesejahteraan Mental


Salat tarawih dapat berfungsi sebagai bentuk meditasi dan relaksasi. Di mana dapat membantu mengurangi tingkat stres dan meningkatkan kesejahteraan mental.

5. Konsentrasi dan Fokus


Salat tarawih memerlukan konsentrasi dan fokus yang tinggi terhadap bacaan dan gerakan. Latihan konsentrasi ini dapat membantu meningkatkan fungsi kognitif dan fokus mental.

6. Kehidupan Sosial


Beribadah secara berjamaah dalam salat tarawih juga dapat meningkatkan rasa kebersamaan dan solidaritas sosial dalam komunitas Muslim. Di mana hal ini juga memiliki dampak positif terhadap kesehatan mental.

(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1398 seconds (0.1#10.140)